Suara.com - Netflix telah merilis limited series baru bertajuk Bodies pada Kamis (19/10/2023). Serial bergenre thriller misteri ini diangkat dari komik DC populer dan novel grafis karya Si Spencer.
Bodies dibintangi oleh nama-nama berbakat. Kisahnya tentang empat detektif yang semuanya hidup dalam periode waktu berbeda, yakni 1890, 1941, 2023, dan 2053.
Mereka menemukan mayat yang tampaknya sama di Longharvest Lane, East End London. Empat detektif ini pun didorong ke dalam misteri yang mencengangkan yang melampaui waktu.
Untuk lebih lengkapnya, berikut sinopsis dan jajaran pemeran utama Bodies yang sudah bisa disaksikan di Netflix.
Ketika sebuah mayat yang sama ditemukan di Longharvest Lane di East End London pada 1890, 1941, 2023 dan 2053, satu detektif dari setiap periode waktu yang berbeda harus menyelidikinya.
Ketika koneksi terjalin selama beberapa dekade, para detektif segera menyadari bahwa penyelidikan mereka saling terkait. Pemimpin politik yang penuh teka-teki, Elias Mannix (Stephen Graham) menjadi sosok penting dalam penyelidikan mereka.
Apakah Elias Mannix punya peran dalam pembunuhan itu? Atau ada sesuatu yang jauh lebih jahat yang sedang terjadi?
Untuk memecahkan misteri ini, keempat detektif yang berasal dari waktu berbeda itu pun harus bekerja sama dan mengungkap konspirasi yang berlangsung selama lebih dari 150 tahun.
Baca Juga: Bakal Segera Tayang, Intip 8 Pesona Park Bo Young di Drakor Daily Dose of Sunshine
Pemain Bodies
Dalam Bodies, ada empat tokoh penting yang mewakili masing-masing periode waktu. Berikut detail peran keempat karakter.
1. Amaka Okafor sebagai Detektif Hasan
Kisah Detektif Hasan terjadi di masa kini saat dia melacak tersangka yang terlibat dalam kegiatan yang diyakininya sebagai terorisme. Hasan adalah seorang perwira yang bersemangat, tidak takut untuk melampaui batas dan menyerukan ketidakadilan. Dia adalah ibu tunggal yang tinggal bersama putra dan ayahnya.
2. Jacob Fortune-Lloyd sebagai Detektif Whiteman
Detektif Whiteman adalah seorang perwira gagah yang menjalani kehidupan ganda pada tahun 1941. Dia menghabiskan hari-harinya menyelidiki kasus kriminal untuk London Met. Namun Whiteman juga terlibat dalam hal lain di luar dinas resminya di kepolisian.
Berita Terkait
-
Tiket Gala Premiere Film Horor Kuyank Diskon Buy 1 Get 1, Cek Syaratnya
-
Penggemar Horor, Ini Promo Beli 1 Gratis 1 Tiket Sebelum Dijemput Nenek di Cinema XXI
-
Promo Buy 1 Get 1 Tiket Film Esok Tanpa Ibu di m.tix, Simak Cara Belinya
-
Mulai Hari Ini, Film Bidadari Surga Gelar Promo Buy 1 Get 1 di m.tix, Serbu Sebelum Kehabisan
-
Masih Berlaku! Promo Tiket Film Horor Alas Roban Beli 1 Gratis 1 di m.tix
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Sentuhan Folk dan Sastra: Judika Hidupkan Puisi Melinda E Lewat Single 'Terpikat Pada Cinta'
-
Profil Shandy Logay, Kreator Konten Lakukan Child Grooming Berkedok Konten Kini Dipenjara
-
Lomon Jadikan Son Heung Min dan Zlatan Ibrahimovic sebagai Inspirasi di Drakor No Tail To Tell
-
Program Ramadan SCTV 2026: Sajian Religi Ikonik hingga Aksi Berbagi Baim Wong
-
Jangan Tonton Film Surat untuk Masa Mudaku Tanpa Persiapan, Ini Alasannya
-
Review Send Help: Ketika Bos Berkuasa Dipaksa Tunduk di Alam Liar, Sadis tapi Menghibur
-
Meriam Bellina Minta Calon Penonton Jangan Tertipu Trailer Titip Bunda di Surga-Mu
-
Final Score Malam Ini: Ketika Dave Bautista Hidupkan Kembali Formula Die Hard di Stadion Sepak Bola
-
Wajib Tonton Titip Bunda di Surga-Mu, Drama Keluarga Lintas Generasi yang Kuras Air Mata
-
Lebih dari Kisah Persahabatan, Surat Untuk Masa Mudaku Ajak Penonton Sembuhkan Trauma Masa Kecil