Suara.com - Ayu Ting Ting berbagi cerita saat anaknya, Bilqis Khumairah Razak, masih suka merengek ingin memiliki Papa. Saat itu, Bilqis baru berusia tiga tahun.
"Anak gue umur 3 tahun masih ngerengek minta Papa. Di kamar mandi dia ngerengek 'Bun, Iqis pengen Papa, Bun Iqis mau Papa mau Papa'" tutur Ayu Ting Ting seperti dilihat dalam tayangan YouTube Wendi Cagur, Sabtu (21/10/23).
Untuk menghibur anak semata wayangnya itu, Ayu Ting Ting pun menjawab dengan meminta Bilqis menjadi anak yang baik agar bisa mendapatkan Papa yang baik pula.
"Gua bilang 'Iya nak, kalau kamu jadi anak baik, entar Insyaallah Allah kirim ayah yang baik'" ujar Ayu Ting Ting.
Namun begitu rupanya jawaban Ayu Ting Ting tidak membuat Bilqis puas. Alih-alih mau menunggu, Bilqis yang sudah tak sabar meminta Ayu Ting Ting untuk membeli Papa di minimarket Indomaret.
"'Gak mau Bun! Emang gak bisa beli di Indomaret aja?'" kata Bilqis saat itu.
Mendapati permintaan anaknya tersebut, Ayu Ting Ting pun secara spontan dan setengah bercanda menjawab "Emang Bapak lu K*nder Joy!"
"Itu gua Inget banget di kamar mandi tuh, dia lagi mandi" kata Ayu Ting Ting yang tak bisa melupakan kejadian tersebut.
Namun begitu, seiring berjalannya waktu, Bilqis yang sebentar lagi berusia sepuluh tahun kini justru enggan memiliki Papa lagi. Bilqis hanya mau memiliki Papa baru jika sosok yang akan menikahi Ayu Ting Ting merupakan artis Korea.
"Nah sekarang udah usia semakin besar, enggak. Dia bakal terima Papanya asal Papanya ganteng kayak orang Korea. 'Gak apa-apa Bunda kalau ama artis korea Bilqis Oke'" kata Ayu Ting Ting.
"Enggak ngerti dia bercanda atau gak" kata Ayu Ting Ting lagi.
Berita Terkait
-
Potret Ayu Ting Ting Pakai Dress Terbuka di Bawah Dada Bikin Mirip Artis Korea, Ternyata Harganya Segini
-
Daftar Indomaret 24 Jam Terdekat di Cikampek, Lengkap dengan Lokasinya
-
Daftar Gerai Indomaret 24 Jam Terdekat Pandeglang, Lengkap dengan Rincian Alamat
-
Reaksi Raffi Ahmad saat Tahu Ayu Ting Ting Jadi Istri Idaman Boy William
-
Ayu Ting Ting Masih Patuh Sama Orangtua, Iis Dahlia Salut
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki