Suara.com - Boy William kembali mengungkap masa lalunya dengan Karen Vendela, kekasih hatinya yang putus setelah lima tahun pacaran.
Uniknya mereka putus tujuh hari menjelang pernikahan mereka bakal digelar. Hal tersebut membuat seorang Boy William bersedih.
"Sedihlah. Lima tahun sama dia tiba-tiba nggak jadi," ungkap Boy William di YouTube trans7.
Walau sudah putus, Boy mengaku sampai saat ini masih berhubungan baik dengan mantan kekasihnya itu. Bahkan dia masih berkomunikasi dengan keluarga Karen.
"Baik banget, dia keluarga sama kita sekarang. Kemarin oma gue ulang tahun dia datang ke sini," jelasnya.
Walau sudah tidak menjadi pasangan kekasih, Boy William sudah menganggap ibu Karen seperti ibu kandungnya sendiri.
"Terus mamanya juga masih baik, mamanya dia ibarat mamanya gue juga lah. Semua baik-baik aja, gue sama mamanya masih baik banget, maksudnya gue nganggapnya itu tetap mama gue," tuturnya.
Berita Terkait
-
Boy William Dapat Kado Ultah dari Lucinta Luna, Netizen Soroti Panggilannya: Brother Enggak Tuh
-
5 Tahun Pacaran, Boy William Batalkan Pernikahan dengan Karen Vendela Seminggu sebelum Acara
-
Jawaban Boy William saat Disuruh Pilih Ayu Ting Ting atau Lucinta Luna: Beda Fungsi
-
Boy William Sebut Ayu Ting Ting Sosok Ideal untuk Jadi Istri, Raffi Ahmad Langsung Girang
-
Ucapkan Selamat Ulang Tahun, Ayu Ting Ting Panggil Boy William 'Sayangku'
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Naik!
-
IHSG Berpeluang Menguat Hari Ini, Harga Saham INET dan BUVA Kembali Naik?
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
Terkini
-
Bisik-Bisik Seru Maia Estianty dan KD, El Rumi atau Azriel Hermansyah yang Bakal Nikah Duluan?
-
Addie MS Rayakan 30 Tahun Twilite Chorus dengan 'Wall of Sound' Menggugah
-
Bukan Main! Raffi Ahmad Boyong 3 Legenda Sepak Bola Dunia Adu Padel di Jakarta
-
DJ Bravy Akui Selingkuh, Kini Resmi Putus dari Erika Carlina
-
Siap Lapor Polisi, Astrid Kuya Ngamuk Difitnah Enggan Berdiri saat Nyanyikan Lagu Indonesia Raya
-
Jadi Produser Eksekutif Film Timur, Intip Lagi Deretan Film Karya Nagita Slavina
-
Ariel NOAH: Mau Sama Siapa Aja Pasangannya, Gak Masalah
-
Maia Estianty Dulu Sering Tampung Baju Bekas Kris Dayanti
-
Seruan Keras Nabilah Eks JKT48 Usai Lihat Pengungsi Palestina: Ini Genosida!
-
Beredar Video Jule Minta Rujuk dan Janji Gak Selingkuh, Asli?