Suara.com - Mayang Lucyana Fitri dan Fujianti Utami alias Fuji belum lama ini terpergok berziarah bersama ke makam mendiang Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah.
Di momen tersebut, mantan kekasih Thariq Halilintar dan Mayang bahkan sempat berselfie bersama. Mayang mengunggah konten boomerang dirinya dan Fuji dalam unggahan Story Instagram pribadinya.
Hal itu cukup mengejutkan sebab Fuji dan Mayang tidak pernah terlihat akrab usai berseteru karena memperebutkan hak asuh Gala Sky Ardiansyah, anak mendiang Vanessa dan Bibi.
Diceritakan Mayang bahwa momen selfie tersebut terjadi tanpa disengaja. Hal itu bermula dari Mayang dan ayahnya berpapasan dengan keluarga Fuji.
"Kemarin bertepatan dengan dua tahun meninggalnya Kak Echa (Vanessa Angel). Aku sama daddy dan teman-teman ziarah bareng-bareng," ujar Mayang dalam video wawancara kanal YouTube Rasis Infotainment, Rabu (8/11/2023).
"Pada saat kita lagi berdoa, nggak lama Kak Fuji juga datang untuk ziarah juga. Waktu itu belum sapa-sapaan karena masih berdoa juga," kata Mayang menyambung.
Setelah Mayang dan Doddy Sudrajat selesai berdoa, mereka memberi tempat bagi Fuji dan keluarga untuk bergantian berdoa. Setelahnya barulah Fuji dan Mayang saling menyapa satu sama lain.
Di momen itulah Fuji dan Mayang saling bersalaman dan saat itu Mayang berinisiatif untuk mengajak Fuji berfoto bersama.
"Habis itu kita kasih space dulu buat Kak Fuji buat nyekar dan berdoa dulu, kita minggir dulu sedikit," tutur Mayang.
Baca Juga: Urus Jadwal Mayang Sendiri, Doddy Sudrajat Tak Percaya Orang Lain
"Setelah selesai ziarah, Kak Fuji lewat dan kita nyapa duluan. Kak Fuji juga mengulurkan tangan duluan buat salaman duluan. Jadi ice breaking (dengan selfie)," imbuhnya.
Kemudian gadis 20 tahun itu mengatakan bahwa hubungan dia dan Fuji baik-baik saja. Menurut Mayang, warganet dan pemberitaan media lah yang membuat asumsi dirinya dan Fuji bermusuhan.
"Sebenarnya aku sama Kak Fuji nggak gimana-gimana. Tapi karena memang banyak netizen yang menggoreng, terus juga media yang headline-nya macam-macam, itu yang menimbulkan asumsi kita berantem, padahal kita ya biasa-biasa aja," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Meski Musuhan, Mayang Doakan Fuji Hadapi Masalah dengan Mantan Karyawan
-
Chat Kasar ke Eks Karyawan Terbongkar, Perlakuan Fuji ke Asisten Jadi Sorotan
-
Detik-Detik Nikita Mirzani Bantu Pengemudi Kehabisan Saldo E-Tol, Adabnya Tuai Pujian
-
Fuji Mondar-mandir saat Aaliyah Massaid Duet dengan Mahalini, Netizen: Kayak Gak Punya Teman
-
Makin Lengket, Tom Liwafa Keceplosan Fuji dan Asnawi Sempat Mampir ke Rumahnya
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
Rekap Lengkap Stranger Things Season 1 Sampai 4, Wajib Baca Sebelum Nonton Season 5
-
Comeback Usai Cuti Melahirkan, Mahalini Akui Tertekan dengan Label 'Penyanyi Viral'
-
Hamil Anak Pertama, Alyssa Daguise Mau Umroh dan Pulang Kampung ke Paris
-
Surya Insomnia Klarifikasi Aksi Tambal Jalan di Tangsel: Tak Bermaksud Singgung Siapapun
-
Nicki Minaj Terancam Kehilangan Rumah Rp318 M Akibat Kasus dengan Mantan Satpam
-
Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
-
Tayang Hari Ini, Film Air Mata Mualaf Sajikan Kisah Haru Pencarian Hidayah dan Konflik Batin
-
Ingat Lagi Omongan Inara Rusli Soal Modal Selingkuh: Tak Perlu Cantik yang Penting Gak Tau Diri
-
Deretan Artis Lepas Hijab Usai Bercerai, Terbaru Jule
-
Pernah Digaji Rp20 Ribu Sehari, Kiky Saputri Cerita Sempat Makan Nasi dengan Biskuit