Suara.com - Desainer kondang Ivan Gunawan sempat viral karena video lawas saat dirinya bermain sinetron. Dalam video lawas tersebut, Ivan Gunawan berperan sebagai waria tobat.
Saat menjadi bintang tamu di Pagi Pagi Ambyar, Ivan Gunawan mengatakan bahwa sinetron lawas yang ia bintangi itu tayang pada tahun 2006 silam.
Ia pun mengaku tak masalah videonya kembali viral dan menjadi perbincangan netizen.
Igun menuturkan bahwa seorang bintang harus bisa melakukan apa saja termasuk berakting menjadi waria tobat.
"Gue nggak ada masalah, karena gue kan artis. Karena kalau bintang kan harus apa aja," ujar Igun yang dikutip Suara.com dari YouTube Trans TV Official, Selasa (21/11/2023).
Selain itu video Igun yang memakai filter di Tiktok juga viral dan diunggah oleh akun-akun lain termasuk akun gosip.
"Jadi itu kan gue ngelihat ada filter di Tiktok," kata Igun.
Namun video Igun yang memakai filter justru mendapat komentar negatif dari netizen lantaran wajahnya yang berbeda usai operasi plastik. Diketahui Igun sempat melakukan operasi plastik di bagian hidung dan bibirnya.
Ia pun menyampaikan unek-uneknya lantaran mendapat nyinyiran netizen karena wajahnya.
Baca Juga: Bunda Corla Murka Namanya Dicatut Buat Jualan Hingga Donasi
"Ini bukan gue ngomel, gue unek uneg aja karena gue kan bintang artis terkenal, nggak mungkin lu semua nggak ada yang tahu nggak mungkin, karena gue sudah ada dari 20 tahun lalu sebelum lu pada semua ada di muka bumi ini," kata Igun.
Namun ia kesal saat banyak akun-akun Tiktok mengunggah videonya dan berisi komentar-komentar negatif yang menghujat dirinya. Terlebih kata Igun, netizen menyinggung penampilan dirinya dengan kiamat yang sudah dekat
"Ya jadi aku akun itu pertama lu udah pada posting muka gue, lu dapat traffic lu dapat like, dapat popularitas terus isinya orang-orang 'astaghfirullahaladzim, tidak mensyukuri nikmat, kiamat sudah Dekat'. Lah kalau kiamat sudah dekat, kita ramai-ramai kali, emang kiamat sendiri gue," tutur Igun.
"Bukan masalah sabar, jadi maksud gue elu dah ambil aset gue lu udah ambil muka gue, Tv mau pakai aset gue aja bayar setiap hari iya kan nggak ada yang gratis, lu ngerti nggak," ucap Igun.
Seraya membuat video memakai filter, Igun pun melupkan kekesalannya usai dirinya dinyinyiri netizen perihal wajahnya. Ia meminta netizen tak asal berkomentar perihal wajahnya. Kata Igun, untuk melakukan operasi plastik tak gratis apalagi memakai duit orang lain.
"Hei netizen lu dengerin ya, lu jangan cuma bisa komen-komen tentang muka gue, lu pikir gue ngerubah muka gue gratis, pakai duit laki lu pada," katanya.
Tag
Berita Terkait
-
Bunda Corla Murka Namanya Dicatut Buat Jualan Hingga Donasi
-
6 Brand Fashion Dukung Palestina, Ada Milik Ivan Gunawan hingga Natasha Rizky
-
Dukung Perjuangan Palestina, Ivan Gunawan Bikin Kerudung dengan Tema Palestina
-
Cari yang Mirip Ayu Ting Ting, Ivan Gunawan Disarankan Ajak Anya Geraldine Ikut Audisi Miss Mega Bintang
-
Andai Bisa Memutar Waktu, Ivan Gunawan Ingin Bisa Maskulin: Apakah Itu Mungkin?
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki