Suara.com - Pakar ekspresi Kirdi Putra turut menyoroti gestur dan mimik muka Aaliyah Massaid sepanjang menjalin hubungan asmara dengan Thariq Halilintar.
Menurut Kirdi Putra, Aaliyah Massaid kerap menunjukan ekspresi bahagia saat kencan dengan Thariq Halilintar.
"Sementara kalau Aaliyah, ada beberapa ekspresi yang muncul. Satu, dia happy juga orang tarikan (senyum) jelas memang senyum asli," kata Kirdi Putra.
Kendati berbahagia, lanjut Kirdi Putra, Aaliyah Massaid juga diterpa perasaan malu dan gugup berpacaran dengan adik ipar Aurel Hermansyah.
"Yang kedua, malu. Yang ketiga, dia nervous juga," sambung Kirdi Putra.
Pasalnya, anak Reza Artamevia itu dianggap Kirdi Putra belum terbiasa kehidupan pribadinya terekspos publik.
Seperti diketahui, adik Zahwa Massaid tersebut kerap menuai sorotan semenjak berpacaran dengan Thariq Halilintar.
"Menurut saya, Aaliyah belum terbiasa show in public bersama Thariq. Yang kemudian dihujani pertanyaan dan lain sebagainya. Itu saja," kata Kirdi Putra.
Cuplikan unggahan video komentar Kirdi Putra soal Aaliyah Massaid ini viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak 20,1 ribu jumlah tayangan.
Baca Juga: Ivan Gunawan Disebut Mirip Eva Manurung dan Barbie Kumalasari: Apa Aku Bikin Trio Sikembar Aja?
"Jadi kalau Aal jarang update sabar ya," tulis akun TikTok @people_strong2, dilansir pada Kamis (23/11/2023).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Nah kan Aaliyah bukan cewek konten, apa-apa harus di-up. Apalagi buat naikin engagement," tulis seorang netizen.
"Pantesan Aal jarang update sama Thariq," ucap netizen lain.
"Aal sama mantan yang sebelumnya juga jarang update kok, emang nggak terbiasa," ujar netizen yang lain.
Berita Terkait
-
Aaliyah Massaid Kuliah di Mana? Pacar Thariq Halilintar Bikin Fans Fuji Auto Ketar-ketir
-
Adu Riwayat Pendidikan Fuji vs Aaliyah Massaid, Sama-sama Kuliah Tapi Beda Prioritas
-
Sampai Lari, Adab Thariq Halilintar Saat Bertemu Reza Artamevia Dipuji Mantu Idaman
-
Riwayat Pendidikan Asnawi Mangkualam, Menang Jauh Dibanding Thariq Halilintar
-
Thariq Halilintar Kegirangan Pamer Hadiah Spesial dari Aaliyah Massaid: Tiba-tiba Dibeliin Ini
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
Terkini
-
Bongkar Urusan Ranjang dengan Kenny Austin, Amanda Manopo: Masih Tetap Liaran Gue!
-
Viral Nicholas Saputra Reunian SMA, Penampilan Sang Aktor Auto Dibanding-bandingkan dengan Temannya
-
Sahabat Keceplosan Sebut Agenda Desember di Bali, Gisella Anastasia dan Cinta Brian Panik?
-
5 Momen Reuni Pemain Inikah Rasanya Tampil Berseragam SMA, Siap Comeback?
-
Nurra Datau Blak-blakan soal Label Nepo Baby, Wejangan Ine Febriyanti Jadi Kunci
-
Transparansi Royalti Musik di Indonesia Bukan Mustahil, Ini Salah Satu Solusinya
-
Sempat Menjauh dari Film, Nurra Datau Temukan Panggilan Jiwa di Kelas Akting Ine Febriyanti
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang