Suara.com - Vior Onic merupakan salah satu selebgram yang sedang naik daun bersama Eca Aura dan Catheez. Selain tampil di konten YouTube, Vior Onic juga mulai kebanjiran syuting di televisi.
Salah satu syuting yang dilakoni Vior Onic di antaranya adalah program sketsa komedi bersama Sonny Septian.
Dari unggahan yang beredar, Vior Onic diminta untuk memberikan komentar terjun ke dunia komedi. Kendati demikian, dia tampaknya belum pernah diwawancara sehingga mendapat nasehat dari Sonny Septian.
"Ini kalau syuting ada kamera di sini, lihatnya ke kamera aja walaupun yang nanya ada di sini. Jadi kalau diwawancara tuh begitu, belum pernah diwawancara ya?" ujar Sonny Septian.
Selepas ditegur Sonny Septian, Vior Onic pun membenarkan posisi tubuh dan wajahnya sehingga tersorot kamera dengan baik.
"Belum. Tapi, aku takut banget kamera wartawan nanti bikin (muka) ini begitu (jelek). Diedit bisa nggak?" ucap Vior Onic.
Dalam kesempatan itu, Vior Onic juga tampak memukul kecil bahu suami Fairuz A Rafiq di tengah-tengah sesi wawancara.
"Kesulitannya banyak. Pertama yang lain banyak pelurunya, banyak punchline. Aku kayak diam aja gini," sambung Vior Onic.
Cuplikan unggahan video wawancara Vior Onic dan Sonny Septian ini viral di TikTok dengan atensi sebanyak 550,7 jumlah tayangan.
"Haiya lu olang kamera wartawan juga tetap cantik," tulis akun TikTok @jitaksara_, dilansir pada Senin (11/12/2023).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian netizen tampak menyoroti adegan Vior Onic yang memukul Sonny Septian.
"Buset Sony ditabok, bener-bener Vior," tulis seorang netizen.
"Kak Sony Septian sabar banget," kata netizen lain.
"Refleknya si Vior bener-bener," ujar yang lain.
Berita Terkait
-
Kondisi Kesehatan Ibu Terus Menurun, Fairuz A Rafiq Menangis
-
Demi Nikahi Gamer Nita Vior, Vincent Rivaldi Bolak-balik Pindah Agama
-
Inara Rusli Diam-diam Kagumi Suami Fairuz A Rafiq: Dia Sosok yang Bertanggung Jawab
-
Inara Rusli Akui Sonny Septian Sebagai Suami Idamannya: Aku Kagum Karena Dia Pengertian
-
King Faaz Kembali Ramai Dijodohkan dengan Arsy Hermansyah, Fairuz A Rafiq Tegas Larang Anaknya Pacaran
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Denada Ungkap Peran Satu Artis di Balik Proses Pemulihan Aisha dari Leukemia: One of My Angel
-
Pundi-pundi Fantastis Sule dari TikTok, 1 Jam Cukup untuk Penuhi Kebutuhan Harian
-
Sule Minta Rizky Febian Tak 'Ngadu' ke Ayahnya Saat Ada Masalah dengan Mahalini
-
Dituduh Hamil Usia 15 Tahun, Pedihnya Cinta Laura Dibully Sampai Benci Diri Sendiri
-
Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4
-
Azizah Salsha Banting Setir dari Tenis ke Padel, Langsung Sabet Kemenangan di TOSI Season 4
-
Sidang Cerai Perdana Raisa Hamish Daud Digelar Besok, Mediasi Jadi Penentu
-
Dukungan Menyentuh Beby Prisillia untuk Onad: Kamu Suami Terbaik!
-
Tetap Anggap Onad Sahabat, Kocaknya Deddy Corbuzier Pertanyakan Program Login
-
Terungkap! Ini Modus 'Gali Lobang Tutup Lobang' yang Dipakai Admin untuk Tipu Fuji