Suara.com - Baru-baru ini, Azizah Salsha turut mengajak ibunya, Nurul Anastasia dan saudaranya pulang ke kampung halaman suami, Pratama Arhana di Blora.
Momen Azizah Salsha dan keluarganya menikmati suasana pedesaan di kampung halaman Pratama Arhan pun beredar di media sosial.
Tak sedikit yang memuji kesederhanaan Azizah Salsha dan keluarganya selama menginap di rumah Pratama Arhan.
Namun, ada satu momen yang membuat adab keluarga Azizah Salsha ketika bertamu ke rumah orangtua Pratama Arhana justru menuai cibiran dari warganet.
Salah satunya, momen ketika Azizah Salsha dan keluarganya foto bersama Pratama Arhan dan kedua orangtuanya sebelum pulang ke Jakarta.
Pada foto yang diunggah akun TikTok @imamjuna, kedua orangtua Pratama Arhan terlihat sangat bahagia dan akrab dengan keluarga Azizah Salsha.
Sayangnya, sejumlah warganet justru salah fokus dengan keluarga Azizah Salsha yang tidak melepas sepatunya ketika foto di dalam rumah Pratama Arhana.
Bahkan, ibu Azizah Salsha, Nurul Anastasia yang berdiri di samping ibu Pratama Arhan mengenakan pakaian hitam putih terlihat tidak melepas sepatunya.
Sementara, Azizah Salsha yang tadinya mengenakan sandal pun langsung melepasnya. Begitu pula dengan Arhan dan kedua orangtuanya yang tidak mengenakan alas kaki di dalam rumah.
Baca Juga: Pratama Arhan Pegangi Tas Rp41 Juta Azizah Salsha saat ke Kampus, Sikapnya Tuai Pujian
Karena itu, warganet mencibir adab keluarga Azizah Salsha yang seharusnya memiliki kesadaran untuk melepas sepatunya dulu sebelum foto di dalam rumah Arhan.
Ada pula warganet yang menduag keluarga Azizah Salsha sudah kebiasaan memakai alas kaki di dalam rumah, sehingga kebiasaan tersebut terbawa ketika berkunjung ke rumah Arhan.
"Salfok sandal sepatunya enggak dicopot, mungkin karena udah biasa dipakai di dalam rumah," kata @tinawidya***.
"Sepatu sandalnya mohon maaf dicopot dong," kata @caprico**. "Sepatunya copot dulu sih harusnya," komentar @urbby***. "Salfok sama mamah dan tante Zize dalam rumah pakai sepatu," imbuh @septem***.
Berita Terkait
-
Pratama Arhan Pegangi Tas Rp41 Juta Azizah Salsha saat ke Kampus, Sikapnya Tuai Pujian
-
Abidzar Al Ghifari Peluk Azizah Salsha di Nikahan Adiba Khanza, Auto Tuai Sindiran Pedas
-
Pacaran 4 Tahun, Ternyata Ini Panggilan Sayang Egy Maulana Vikri dan Adiba Khanza
-
Diduga Ditolak Fuji, Asnawi Mangkualam Diledek Azizah Salsha
-
Didoakan Cepat Dapat Momongan, Adiba Khanza dan Egy Maulana Vikri Kompak Jawab Begini
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash