Suara.com - Bella Bonita dan Denny Caknan baru saja menggelar acara 7 bulanan alias mitoni yang cukup mewah pada Jumat (23/12/2023) kemarin.
Acara mitoni Bella Bonita dan Denny Caknan yang kental adat Jawa ini pun dihadiri keluarga dan kerabat.
Sayangnya, acara mitoni Bella Bonita ini justru menuai rasa pensaran publik yang bertanya-tanya mengenai usia kehamilannya.
Pasalnya, acara mitoni seharusnya digelar saat usia kehamilan sudah 7 bulan dan Denny Caknan baru menikah 5 bulan lalu.
Bella Bonita akhirnya menjelaskan alasannya menggelar acara mitoni tepat di hari ibu, 22 Desember 2023.
Istri Denny Caknan, Bella Bonita mengaku tak sengaja menggelar acara mitoni tepat hari ibu. Namun, sebenarnya acara mitoni itu sudah sesuai dengan hitungan Jawa mendiang neneknya.
"Sampeyan mitoni ki pas hari ibu lho," tanya seorang pria pada Bella Bonita dilansir dari TikTok @bbdc14.
"Iyo mitoni pas ya, ini jatuh hitungan (jawa) gitu lho kalau kata Mbah," kata Bella Bonita.
Menurut sejumlah warganet, acara mitoni biasanya tak selalu ketika usia kehamilan genap 7 bulan.
Baca Juga: Gelar Acara Mitoni, Anak Denny Caknan dan Bella Bonita Diprediksi Berjenis Kelamin Laki-laki
Sebab, acara mitoni ini dilakukan seusai hitungan jawa atau weton dari ibu hamil, yang artinya weton Bella Bonita.
"Aku juga mitoni di 6,5 bulan 27 week, ya orang itungan Jawanya begitu ya nurut lah," kata @senja***.
"Kalau mitoni seingetku nggak harus genap 7 bulan dan nggak hari sembarangan tapi dipilih berdasarkan tironnya ibunya kalau nggak salah. Aku juga lupa e," kata @sulu**.
"Aku mitoni nggak pas 7 bulan, 6 bulan lebih sesuai weton bumil," kata @nanik***.
Berita Terkait
-
Dibandingkan dengan Fuji, Aaliyah Massaid Dinilai Lebih Dewasa Hadapi Haters
-
Dijodohkan dengan Fuji, Gonzalo Algazali Dinilai Mirip Bibi Ardiansyah
-
Diundang ke Makassar, Adab Fuji saat Disapa Pelayan Restoran Jadi Omongan
-
Gelar Acara Mitoni, Anak Denny Caknan dan Bella Bonita Diprediksi Berjenis Kelamin Laki-laki
-
Bella Bonita Gelar 7 Bulanan, Klarifikasi MUA soal Isu Hamil Duluan Viral Lagi
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret