Suara.com - Nama Fujianti Utami, alias Fuji, mendadak dikenal publik setelah kematian kakaknya, Bibi Ardiansyah, dan kakak iparnya, Vanessa Angel pada tahun 2021 lalu.
Sosoknya menuai simpati yang berujung kekaguman di kalangan publik karena rasa sayangnya yang besar terhadap Gala Sky, anak dari Bibi Ardiansyah dan Vanessa Angel. Sejak saat itu sosok Fuji menjadi sorotan hingga menjadi banyak diundang ke acara televisi.
Karier Fuji semakin naik ketika menjadi YouTuber. Dia pun disebut sebagai seorang artis setelah membintangi film berjudul Bukan Cinderella. Walau filmya tersebut dianggap tidak laku di pasaran..
Namun demikian Circle pertemanan Fuji juga tidak main-main. Ia sering diundang ke berbagai acara perayaan yang diadakan selebriti, seperti Nagita Slavina maupun Ashanty.
Walaupun sudah mondar-mandir bersama para selebriti papan atas, Fuji tetap tidak mau disebut sebagai artis. Penolakan tersebut dilontarkan Fuji ketika diwawancarai awak media baru-baru ini.
"Sebagai salah satu artis, punya harapan nggak sih?" tanya seorang wartawan.
Belum selesai sang wartawan menyebutkan pertanyaannya, Fuji sudah memotong.
"Bukan artis. Diganti dulu mas, nanti saya dihujat," ujar Fuji.
Video itu pun langsung direspon oleh beberapa warganet setelah diunggah di media sosial TikTok.
"Bukan artis dan nggak mau sok jadi artis, tapi bersyukur Fu bisa sukses di usia muda," kata @syahril***.
"Fuji bukan artis tapi bergaul bersama artis dan rezeki melebihi artis," sambung pemilik @nyonya***.
"Bukan artis tapi yang suka sama Uti banyak banget dan rezekinya selali mengalir," kata @julie***.
Berita Terkait
-
Thariq Halilintar Kalah Jauh, Intip Koleksi Mobil Gonzalo Algazali yang Capai Rp1,6 Miliar
-
Dicuekin Thariq Halilintar, Aaliyah Massaid Dikasihani
-
Fuji Wajib Batasi Asupan Gula karena Idap Gangguan Mental ADHD, Kalau Berlebih Ini Efeknya
-
Beda dengan Gen Halilintar, Fuji Langsung Dianggap Calon Mantu oleh Keluarga Gonzalo Algazali
-
Hanya Sekali Bertemu Thariq Halilintar, Angelina Sondakh Beri Pesan soal Pernikahan
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Aparat yang Sidak Penjual Es Kue Jadul Minta Maaf Sudah Salah Tuduh: Bentuk Respons Cepat
-
Pernah Pacaran, Ungkapan Duka Ardina Rasti untuk Lucky Element Tuai Pro Kontra
-
Banting Tulang dari Masa Sulit demi Keluarga, Ayah Ungkap Sifat Asli Lula Lahfah
-
Demi Jemput Cucu, Eva Manurung Rela Kenakan Hijab
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi
-
Tutorial Beli 2 Tiket Film Esok Tanpa Ibu tapi Bayar Satu Saja di Cinema XXI
-
Di Tengah Drama Keluarga, Victoria Beckham Dianugerahi Gelar dari Kementerian Kebudayaan Prancis
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia