Suara.com - Masalah pakaian Fuji yang seharusnya dibawa oleh tim Thariq Halilintar ketika menghadiri acara Ganjar Pranowo di Semarang masih menjadi perbincangan.
Polemik pakaian Fuji ini pun turut menyeret Aaliyah Massaid, karena tim Thariq Halilintar dituding sengaja meninggalkan pakaian titipan anak Haji Faisal agar anak Reza Artamevia tak kalah sorot.
Apalagi dilansir dari TikTok @othersideoffup2, pakaian yang dipersiapkan Fuji kebetulan berwarna hitam senada dengan Thariq Halilintar. Sedangkan, Aaliyah Massaid hadir mengenakan pakai serba putih dalam acara tersebut.
"Timnya Thow nggak mau kalau Fuji sampai kesorot, karena ada Aal. Ehh ujung-ujungnya kan kesorot sampai trending, emang Fuji the best lah," kata @iraen***.
"Pantesan aja ketinggal, orang bajunya bagus banget. Apalagi kalau sudah dipakai Fuji, ben berdamage sekali bukan," komentar @juu**.
"Uti kalau pakai baju ini makin jadi perhatian, karena jadi paling elegan," imbuh @ratnakar***.
"Mungkin si Thariq takut Aaliyah kalah saing, makanya baju Fuji sengaja nggak dibawa. Lagian biasa aja tuh videonya, fans sebelah aja iri dengki sama Fuji," ujar @maatro***.
Menariknya lagi, blouse putih yang dikenakan Aaliyah Massaid dalam acara itu juga jauh lebih murah dari baju yang dipersiapkan oleh Fuji.
Dilansir dari unggahan Instagram @aaliyahmassaid.fashion, blouse putih yang dikenakan kekasih Thariq Halilintar itu berasal dari brand H&M yang harganya cuman kisaran Rp400 ribuan.
Baca Juga: Fuji Kini Dekat dengan Gonzalo Al Ghazali, Bagaimana Restu Haji Faisal?
Semenatara, baju yang dipersiapkan Fuji berupa long sleeve scoop neck berukuran body fit.
Berdasarkan informasi dari situs jual beli online pada Kamis (4/1/2024), blazer yang dipersiapkan Fuji adalah Black and White Knitted Suit dari rumah mode Necessary Ananke yang harganya sekitar Rp7,5 juta.
Kemudian, celana panjang hitam berbahan kulit yang hendak dikenakan Fuji mirip Woman Leather Pants Autumn yang harganya 78 USD atau senilai Rp1,2 juta.
Dengan begitu, harga outfit Fuji untuk menghadiri acara Ganjar Pranowo semestinya jauh lebih mentereng dan mahal daripada Aaliyah Massaid, kekasih Thariq Halilintar.
Namun akhirnya, Fuji hanya mengenakan kaos lengan panjang putih dan celana panjang kolor karena baju yang dipersiapkan tak terbawa oleh tim Thariq Halilintar.
Berita Terkait
- 
            
              Fuji Kini Dekat dengan Gonzalo Al Ghazali, Bagaimana Restu Haji Faisal?
 - 
            
              Terungkap Sosok Laki-Laki yang Dicium Putri Anne, Diduga Mantan Suami Suhay Salim
 - 
            
              Video Kedekatan Anak Putri Anne dan Rishi Bharwani, Arya Saloka Disentil: Gimana Perasaanmu?
 - 
            
              Padahal Bayaran Arya Saloka Rp30 Juta Per Episode, Putri Anne Diduga Malah Berpaling ke Cowok Bule
 - 
            
              Batal Digunakan di Acara Ganjar Pranowo, Blazer Fuji Harganya Mencapai Jutaan Rupiah
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Bukan Soal Harta dan Tahta, Cinta Laura Ungkap Momen Titik Balik Pendewasaan Diri
 - 
            
              Desta Bakal Jadi Dono di Film Warkop DKI Reborn, Awalnya Dihubungi Anak Indro
 - 
            
              5 Potret Rumah Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Mewah dengan Konsep Open Space
 - 
            
              Hamish Daud Diisukan Selingkuh, Raisa Sempat Sukai Komentar 'Sad Tapi Legowo'
 - 
            
              Selain Minta Maaf, Pandji Pragiwaksono Siap Jalani Proses Hukum Adat di Toraja
 - 
            
              Cerita Heroik Jusuf Hamka Selamatkan Uya Kuya dari Amukan Massa
 - 
            
              Dibesarkan Ibunya Seorang Diri, Reza Rahadian Jujur soal Kehidupan Tanpa Sosok Ayah
 - 
            
              Dianggap Hina Adat Toraja, Pandji Pragiwaksono Minta Maaf atas Materi Stand Up 12 Tahun Lalu
 - 
            
              Buntut Video Hoaks Soal Gaji DPR, Uya Kuya Kena Semprot Jenderal
 - 
            
              Jejak Digital Tak Bisa Bohong? Hamish Daud dan Sabrina Alatas Diduga Pernah Unggah Foto yang Mirip