Suara.com - Rumah Mewah Ustaz Solmed di Bogor tengah menjadi sorotan publik, karena dikabarkan nilai mencapai puluhan miliar.
Hal itu lantas membuat publik bertanya-tanya dari mana Ustaz Solmed mendapatkan uang puluhan miliar untuk membangun rumah mewah tersebut.
Ustaz Solmed mengatakan dirinya mendapatkan uang puluhan miliar untuk hanya dalam kurun waktu 3 tahun dan dikumpulkan sedikit demi sedikit.
Padahal 3 tahun, Ustaz Solmed dan April Jasmie sempat menangis-nangis menceritakan hidupnya yang sedang jatuh miskin dalam acara Aksi Asia 2021.
Saat itu, Ustaz Solmed dan April Jasmine menceritakan kisah Rasulullah SAW dan istrinya yang menjadi pedoman mereka menjalani kehidupan rumah tangga.
Ustaz Solmed lantas menceritakan kondisi ekonomi keluarganya yang jatuh hingga kesulitan membiayai pengobatan ibunya selama pandemi Cobvid-19.
"Ternyata pandemi ini membuktikan bahwa melewati banyak ujian cobaan yang banyak dilewati oleh orang lain pun kami merasakannya," kata Ustaz Solmed dilansir dari Youtube Indosiar 2021 lalu.
Pada momen itu, Ustaz Solmed mengatakan dirinya sampai meminjam uang Rp 200 ribu untuk pengobatan ibunya kepada sang istri, April Jasmine. Sebab, ustaz 40 tahun itu tak lagi memiliki tabungan sepeser pun.
"Saya sampai harus meminjam uang kepada April, hanya perkara Rp 200 ribu saya harus minjem duit di masa pandemi ini. Saya pinjam uang Rp 500 ribu untuk biaya berobat ibu saya yang saya tidak punya lagi tabungan pandemi ini," ujar Ustaz Solmed dengan suara bergetar karena menahan air mata.
Baca Juga: 7 Kontroversi Ustaz Solmed, Dari Masalah Perempuan hingga Pamer Kekayaan
Ustaz Solmed pun tak pernah menyangka istrinya, April Jasmine justru mengeluarkan dan bersedia meminjamkan semua uang tabungannya untuk mereka bertahan hidup.
Karena, ustaz Solmed juga tak berniat memaksa April Jasmine meminjamkan uang bila memang tidak ada.
"Andai saat itu April ketika saya minta dan tidak punya uang, saya tidak punya kuasa apa-apa untuk memaksakan. Tapi, dia mengeluarkan semua tabungannya untuk mendukung saya agar saya bisa bertahan di tengah kebingungan, kebimbangan dan kegalauan," ujar Ustaz Solmed sambil menangis bersama April Jasmine.
Sampai akhirnya, Ustaz Solmed mengku kehidupanya kembali bangkit secara perlahan setelah 8 bulan kehidupannya berada di bawah.
"Pada akhirnya, Allah SWT dan bisa jadi doa orangtua, doa kami dan doa kita semua. Saya bertemu Syekh Abdul Malik, Alhamdulillah kami bangkit lagi dan itu semua ujian. 8 bulan kita nggak tahu apa yang akan terjadi habib," jelasnya.
Bahkan, ustaz Solmed sampai menjual mobil dan berjualan produk yang dibutuhkan ketika pandemi Covid-19 demi mendapatkan uang untuk makan.
Berita Terkait
-
Terungkap, Modal Ustaz Solmed Bangun Rumah Puluhan Miliar Ternyata dari Bisnis Rokok
-
Fuji Lewat, Aaliyah Massaid Umrah Pertama kali Saat Masih Balita
-
Beda dari Ivan Gunawan, Ustaz Solmed Santai Ditegur KPI Berkali-kali
-
Ragam Jawaban Tengil Ustaz Solmed saat Diingatkan Warganet soal Rumah Mewahnya
-
Sama-sama Mencuri Perhatian, Ini Perbandingan Harga Outfit Aaliyah Massaid dan Fuji saat Pergi Umrah
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar