Suara.com - Aktris Kartika Putri secara terang-terangan menantang capres dan cawapres untuk unjuk kebolehan membaca Alquran atau mengaji.
Menurut Kartika Putri, siapa sosok yang memiliki suara merdu saat mengaji lebih pantas untuk dipilih oleh rakyat.
"Jujur aku kepingin sebenernya ngedenger capres - cawapres pada ngaji, yang mana suaranya merdu itu yang kita pilih," kata istri dari Habib Usman bin Yahya itu.
Capres dan cawapres yang memiliki suara merdu dianggap memiliki kebiasaan mengaji sekaligus memiliki sifat-sifat yang baik.
"Orang yang udah biasa baca Alquran Insya Allah bijaksana, Insya Allah amanah, Insya Allah hatinya lembut nggak keras, Insya Allah akan memikirkan rakyat," sambungnya.
Kartika Putri juga yakin bahwa tokoh yang terbiasa membaca Alquran akan selalu takut terhadap Tuhan sehingga tidak akan berbuat jahat.
"Nggak usah debat doang. Kan muslim semua tuh, calon-calonnya, ngaji! Boleh nggak? Saya kalau bersuara gini denger nggak kira-kira?" katanya.
Bagi Kartika Putri, seorang pemimpin juga harus bisa menjadi imam.
Permintaan Kartika Putri tersebut justru dicemooh oleh warganet, seperti yang terlihat dalam unggahan Instagram @lambe_danu pada Senin (22/1/2024).
Baca Juga: Pantas Kartika Putri Punya Tas Ratusan Juta, Kekayaan Habib Usman Ternyata Capai Miliaran
Pasalnya, menurut warganet, pintar mengaji bukan tolak ukur sifat seseorang.
"Tuh yang punya pesantren pinter ngaji eh nyabulin anak-anak juga. Helo, sifat seseorang nggak bisa diukur dengan bagus nggaknya baca Alquran. Sok paling alim agamis lu," cibir @labila***.
"Berisik lu sok agamis," hina @jacq***.
"Waktu ribut sama dokter Richard aja kekanakan wkwkwk sok-sok agamis," sindir @putra***.
Berita Terkait
-
Panik Habib Usman Hilang Kabar, Kartika Putri Takut Dipoligami
-
Pantas Kartika Putri Punya Tas Ratusan Juta, Kekayaan Habib Usman Ternyata Capai Miliaran
-
Kartika Putri Ogah Cipika Cipiki dengan Lucinta Luna, Adabnya Dipuji
-
Mau Fokus Jadi Ibu Rumah Tangga, Kartika Putri Ungkap Niat Tambah Anak
-
Mantap Berhenti Jadi Artis, Kartika Putri: Popularitas Enggak Dibawa Mati
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Khusus Hari Ini, Promo M-Tix Buy 1 Get 1 Free untuk Film Musuh Dalam Selimut
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Inara Rusli Mual Dengar Ucapan Insanul Fahmi 'I Love You Mawa, I Love Inara'
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band
-
Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!
-
Review Penunggu Rumah: Buto Ijo, Upaya Gandhi Fernando Angkat Mitologi yang Terlupakan.
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas