Suara.com - Sepak terjang Reza Rahadian di industri film memang tak diragukan lagi bakat aktingnya. Reza selalu berusaha tampil totalitas pada setiap tokoh yang diperankannya.
Bertahun-tahun berkarier sebagai aktor, Reza Rahadian mengkui dirinya sudah 15 kali melakukan adegan kissing dengan lawan main perempuannya.
Reza Rahadian menceritakan pengalamannya melakukan adegan kissing 15 kali dengan lawan main yang berbeda-beda ini dalam podcast pWK bersama Praz Teguh.
"Kissing scene mungkin dengan 15 lawan main berbeda kali ya," ucap Reza Rahadian pada podcast youtube tersebut, Minggu (28/1/2024).
Aktor 36 tahun itu pun sempat kebingungan ketika ditanya adegan kissing dengan lawan main mana yang paling tak terlupakan.
Reza Rahadian lantas teringat pertama kali melakukan adegan kissing dalam film Habibie Ainun yang juga diperankan oleh Bunga Citra Lestari alias BCL.
"Kissing scene pertama gue itu justru lewat film mudah-mudahan gue nggak salah, Habibie Ainun," tutur Reza Rahadian.
Reza Rahadian menceritakan adegan kissing dalam film Habibie Ainun tersebut memang tidak berlebihan atau hanya sekedar kecupan bibir.
Namun, Reza Rahadian merasa adegan kissing dengan Bunga Citra Lestari alias BCL dalam film itulah yang paling enak.
Baca Juga: Reza Rahadian Kena Cibir Setelah Ungkap Adegan Kissing Scene Bareng BCL
"Walaupun nggak kissing scene yang gimana tapi justru kecupan pertama malah di film itu. Jadi kalo lo tanya siapa yang paling enak, gue jawab BCL," ujar Reza Rahadian.
Meskipun banyak netizen sudah menduga adegan kissing dengan BCL yang paling enak bagi Reza Rahadian, pengakuan pemain film Pasutri Gaje ini tetap menuai pro kontra.
Selain dinilai tak menghargai privasi lawan mainnya, sejumlah warganet juga mengkhawatirkan perasaan suami Bunga Citra Lestari.
Warganet khawatir suami Bunga Citra Lestari, Tiko Aryawardhana akan merasa cemburu mendengarkan podcast Reza Rahadian tersebut meskipun adegan itu dilakukan sebelum mereka menikah.
"Suaminya kalau baca artikel ini perasaannya gimana yaa?" kata @nveliza**.
"Takutnya suaminya BCL cemburu," kata @riyaira**.
Berita Terkait
- 
            
              Makin Mesra, Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid Terciduk Minum Satu Sedotan Berdua
 - 
            
              Thariq Halilintar Nyaris Dilahirkan di Pesawat, Ucapan Ulang Tahun dari Ibu Dianggap Riya
 - 
            
              Beda Sikap Thariq Halilintar ke Aaliyah Massaid dan Fuji, Dianggap Lebih Cuek ke Pacar yang Sekarang
 - 
            
              Reza Rahadian Kena Cibir Setelah Ungkap Adegan Kissing Scene Bareng BCL
 - 
            
              Hanya Bisa Tersenyum, Respon BCL Ditanya Ingin Punya Anak dari Tiko Aryawardhana
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Ditanya Siapa Ayahnya, Anak Sarwendah Langsung Tegas Tunjuk Giorgio Antonio
 - 
            
              4 Borok Hamish Daud dari Masa ke Masa, Kini Digugat Cerai Raisa dan Dituding Selingkuh
 - 
            
              Divonis Stroke, Kak Seto Ngeyel Disuruh Dokter Istirahat 2 Bulan: Nggak Nendang Rasanya!
 - 
            
              Sarwendah Berkaca-kaca, Thania Gambar Keluarga Utuh dan Beri Panggilan Gio 'Daddy'
 - 
            
              Fajar Sadboy Ditilang Karena Tak Pakai Helm, Netizen Heran Polisinya Ramah dan Malah Dibebaskan
 - 
            
              Kak Seto Baru Sadar Kena Stroke Usai 4 Hari, Gejala Linglung dan Sulit Berpikir
 - 
            
              Deddy Corbuzier Blak-blakan Masih Saling Cinta dengan Sabrina Chairunnisa
 - 
            
              Hadirkan Sound Horeg, Gesrek Festival 2025 Siap Digelar di Jakarta
 - 
            
              Kronologi Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Bareskrim Polri Imbas Lawakan Adat Toraja
 - 
            
              Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta, Karyawan Pasang Badan