Suara.com - Rumah tangga Ria Ricis dan Teuku Ryan sedang tidak baik-baik saja. Beredar kabar bahwa pasangan ini akan bercerai.
Isu perceraian Ria Ricis dan Teuku Ryan disebarkan oleh sebuah akun gosip yang menerima kabar dari seorang warganet tanpa identias alias anonim.
Warganet ini menyebutkan bahwa Ria Ricis sudah melayangkan gugatan cerai terhadap sang suami di Pengadilan Agama Jakarta Selatan.
Banyak yang menyayangkan jika isu Ria Ricis menggugat cerai Teuku Ryan benar, mengingat Moana sang buah hati masih kecil.
Terlebih lagi, Ria Ricis dan Teuku Ryan merupakan salah satu pasangan artis yang populer di Indonesia.
Kisah cinta mereka pun sukses menarik perhatian karena cukup dramatis sebelum mantap untuk melangkah ke pelaminan.
Lantas seperti apa sih kisah cinta Ria Ricis dan Teuku Ryan yang diisukan akan bercerai? Simak ulasannya di bawah ini!
1. Awal Perkenalan
Teuku Ryan pertama kali mengenal Ria Ricis dari video di unggahan temannya yang bernama Adin pada awal Januari 2021. Saat itu dia langsung tertarik pada Ricis dan minta dijodohkan.
Baca Juga: Heboh Ria Ricis Joget Bareng Prabowo, Warganet Soroti Ini
Menariknya, Teuku Ryan tak tahu bahwa perempuan tersebut adalah Ria Ricis yang begitu terkenal. Pria asal Aceh itu mengaku tak pernah mengikuti tren YouTube.
2. Masa PDKT
Teuku Ryan memberanikan diri untuk mengirimkan direct message (DM) setelah mendapat nama akun Ria Ricis. Tak begitu direspons, Ryan meminta alamat rumah Ricis dengan alasan ingin mengirim hadiah piyama.
Tak lama kemudian, Ria Ricis pergi ke Aceh untuk menghibur diri setelah kepergian sang ayah. Teuku Ryan rela menyusul dari Langsa meski harus melakukan perjalanan selama 8 jam.
3. Pembuktian Cinta
Sebagai pembuktian cinta, Teuku Ryan memenuhi permintaan Ria Ricis untuk datang ke Jakarta menemui keluarga besarnya. Meski awalnya menunjukkan penolakan, adik Oki Setiana Dewi itu pun luluh.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash