Suara.com - Ayu Ting Ting dan Muhammad Fardana sedang menikmati masa-masa romantis usai bertunangan pada Minggu, 4 Februari 2024 pekan lalu.
Setelah mengunggah foto pertunangan mereka, Muhammad Fardana memamerkan momen ketika sedang berpacaran dengan Ayu Ting Ting di sebuah restoran.
Dalam unggahan Muhammad Fardana pada Selasa (13/2/2024), ia dan Ayu Ting Ting tampak begitu mesra. Duduk bersebelahan, sang pedangdut terlihat malu-malu ketika memegangi tangan tunangannya.
Sementara Muhammad Fardana tersenyum tetapi sambil menutupi wajahnya menggunakan topi.
"Mengirim pesan ini untuk mengungkapkan rasa terima kasihku kepada semua kasih sayang, harapan dan doa. Sangat bersyukur dengan dukungan yang tiada henti," tulis Muhammad Fardana.
Selain itu, Muhammad Fardana mencoba melucu dengan menambahkan tulisan, "Nb: sumpah aku enggak pernah DM dia 'halo dek, kuliah apa kerja'."
Selain caption-nya, penampilan Muhammad Fardana juga menyita perhatian publik. Walau menjadi calon suami, gaya anggota TNI tersebut terlihat sederhana.
Muhammad Fardana dinilai sederhana karena hanya mengenakan topi hitam serta kaos polo cokelat. Meski begitu, ternyata harga dari outfit yang dikenakannya cukup merogoh kantong yang dalam.
Muhammad Fardana diketahui memakai topi baseball dari merek fashion ternama Givency yang dihargai Rp5,3 juta.
Baca Juga: Bisa Melawak Juga, Lettu Fardana Ngaku Tak Pernah DM Ayu Ting Ting Pakai Kalimat "Halo Dek"
Sementara untuk kaos polonya, lelaki berpangkat letnan satu itu memakai brand fashion Fred Perry yang harganya antara Rp1,5 juta hingga Rp2 juta.
Sayangnya, outfit bawahan dari Muhammad Fardana sehingga tidak diketahui total keseluruhan pakaian calon suami Ayu Ting Ting itu.
Namun dari pakaian bagian atasnya saja, totalnya sudah mencapai Rp7 jutaan, yang mana lebih besar dari gaji pokoknya yang ditaksir mencapai Rp3,5 juta per bulan.
Berita Terkait
-
Potret Ayu Ting Ting Tegang Sebelum Lamaran, Tak Berhenti Doa dan Solawat
-
Ayu Ting Ting Pamer Foto Ngedate Bareng Lettu Fardana, Wajah Sang Tunangan Dinilai Mirip Ayah Ojak
-
Bandingkan Pendidikan Shaheer Sheikh dan Muhammad Fardana, Mantan Terindah Ayu Ting Ting
-
Ditinggal Ayu Ting Ting Lamaran, Boy William Dituding Kena Karma Karen Vendela
-
Soimah Nangis Ayu Ting Ting Dilamar Lettu Muhmmad Fardana: Semoga Ini yang Terakhir
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Kabar Duka, Sutradara Gunawan Paggaru Meninggal Dunia
-
Putus dari Dakota Johnson, Chris Martin Kini Pacari Sophie Turner Bintang Game of Thrones?
-
Anak Kedua Baru 4 Bulan, Rizky Billar Was-was Saat Tahu Lesti Kejora Hamil Lagi
-
Gara-Gara Gaya Bicara, Lesti Kejora dan Rizky Billar Kerap Disangka Bertengkar
-
Mengenal Justin Trudeau, Pacar Katy Perry yang Punya Darah Indonesia
-
Ayah Aqeela Calista Bukan Orang Sembarangan, Desainer Langganan Keluarga Jokowi, Ini Profilnya
-
Jenguk Sakit Malah Bikin Konten, Dwi Andhika Sempat Berprasangka Buruk dengan Chika Jessica
-
Ruben Onsu Ngamuk Dituding Sebagai Ayah Gagal
-
Lagi Proses Cerai, Eza Gionino Sepakat Bayar Nafkah Rp25 Juta per Bulan untuk 3 Anak
-
Vestas Perusahaan Apa? Kerja Sama dengan PLN NP, Ternyata Tempat Kerja Salsa Erwina