Suara.com - Komedian Komeng Komeng mendadak jadi trending topic di media sosial Twitter, karena fotonya yang terlihat berbeda dengan peserta pemilu 2024 lainnya di dalam surat suara.
Komeng yang maju sebagai calon DPD RI Dapil Jawa Barat di Pemilu 2024 nomor urut 10 justru menggunakan foto dengan ekspresi kocak untuk surat suara.
Bila caleg lain menggunakan foto formal, Komeng justru memberikan foto dengan kepala miring, mata melotot dan mulut terbuka.
Abdel Achrian lantas membuat cuitan yang menyatakan banyak orang memilih Komeng dan mendapat banyak komentar publik yang mengaku telah memilih komedian tersebut.
Karena itu, Abdel Achrian langsung menghubungi Komeng untuk memberi tahu bahwa banyak orang mendukung Komeng menjadi anggota DPD RI.
Abdel Achrian juga berharap temannya, Komeng bisa lolos ke Senayan sebagai anggota DPD RI.
"Biset gue nanya di Twitter banyak yang milih lo pak. Semoga beneran masuk Senayan Aamiin," kata Abdel Achrian.
Tak diduga, Komeng justru memberitahu Abdel Achrian bahwa dirinya sudah berada di daerah Senayan dan sedang minum kopi sambil menunggu hasil suaranya.
Bukan tanpa alasan, Komeng sengaja stand by di daerah Senayan supaya bisa langsung bersiap ketika mendapat panggilan dari DPD RI.
Baca Juga: Perbaikan Moral Hazard Koperasi Terus Didukung Melalui Perubahan Undang-undang Perkoperasian
"Ini ane udah di Senayan pak. Di daerah Patal, lagi ngopi. Biar dekat kalau ada panggilan," balas Komeng.
Sejumlah warganet hingga artis pun terhibur dengan balasan Komeng yang sudah stand by di Senayan sambil menunggu surat suara.
"Aduhh lucu banget," kata Yuki Kato.
"Aduh lucu banget," kata Jojo Suherman.
"Gue juga pilih komeng, abisnya bingung mau pilih siapa, mukanya ga ada yang meyakinkan," kata @adhier***.
Berita Terkait
-
Bukti Ayu Ting Ting dan Muhammad Fardana Sudah Saling Kenal Sejak SMA, Cinta Pandangan Pertama?
-
Ayu Ting Ting Sekeluarga Umumkan Dukung Prabowo Subianto
-
Bingung Anaknya Mau Nikahi Biduan, Ayah Muhammad Fardana Tertawakan Tabiat Asli Ayu Ting Ting
-
Girang Ayu Ting Ting Jadi Calon Ibu Persit, Tessa Mariska Janji Berikan Kain untuk Seragam
-
Ayah Muhammad Fardana Tak Peduli Latar Belakang Ayu Ting Ting: yang Penting Semua Senang
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Film Thriller Lawas Terbaik Malam Ini di Trans TV: Ini Alasan Copycat (1995) Wajib Ditonton
-
Spider-Man (2002): Mahakarya Sam Raimi yang Mengubah Wajah Sinema Superhero, Malam Ini di Trans TV
-
Rekayasa Oknum! Ammar Zoni Tuntut Bukti CCTV Rutan, Sebut Jadi Kunci Kebenaran Kasus Narkoba
-
Penjual Sempat Dijejali, Viral Es Kue Jadul Pakai Bahan Spons Berbahaya Ternyata Hoax
-
Denada Disebut Serahkan Bayi yang Dilahirkan saat Usia 10 Hari, Pertemuan di Surabaya 23 Tahun Lalu
-
Kronologi Meninggalnya Lucky Element, Sempat Lemas dan Masuk ICU sebelum Meninggal
-
Ranty Maria dan Rayn Wijaya Resmi Nikah di Bali, Janji Suci Penuh Air Mata Bahagia
-
Sosok yang Fotonya jadi Cover MP3 Akhirnya Muncul, Ngaku Malu saat Viral
-
Ini Alasan Lula Lahfah Hapus Tato sebelum Meninggal Dunia
-
Disangkutpautkan dengan Pemilik Whip Pink, DJ Bravy Siap Tempuh Jalur Hukum