Suara.com - Selama masa kampanye Pemilu 2024, Teddy Indra Wijaya atau Mayo Teddy ikut jadi sorotan publik. Dia adalah ajudan Prabowo Subianto yang selalu mendampingi capres nomor urut 02 tersebut.
Seiring dengan hal itu, mantan pasangan keduanya pun ikut menuai sorotan. Eks istri Prabowo Subianto, Titiek Soeharto, santer disebut-sebut bakal menjadi Ibu Negara.
Di sisi lain, siapa pasangan Mayor Teddy bikin penasaran netizen. Tapi dia ternyata seorang duda, sapa seperti Prabowo. Mantan istri Mayor Teddy adalah Wita Nadia Hanifah.
Lantas seperti apa latar belakang pendidikan Titiek Soeharto dan Wita Nadia Hanifah?
Dikutip dari laman PDDikti pada Sabtu (17/2/2024), Wita Nidia Hanifah tercatat sebagai peserta didik Institut Teknologi Bandung (ITB) tahun ajaran 2012.
Wita Nidia Hanifah mengampu pendidikan tingkat sarjana dengan program studi Teknik Perencanaan Wilayah dan Kota di ITB.
Setelah berkuliah 11 semester lamanya, mantan istri Mayor Teddy tersebut berhasil meraih gelar sarjana Teknik Perencanaan Wilayah dan Kota (S.PWK).
Berselang 6 tahun, Wita Nidia Hanifah kembali berkuliah dengan tingkat magister di kampus yang sama.
Kendati demikian, Wita Nidia Hanifah mengambil program studi yang berseberangan dengan sebelumnya. Dia mengampu program studi Administrasi Bisnis.
Baca Juga: Daftar Mantan Pacar Velove Vexia, Didit Hediprasetyo Anak Prabowo Subianto Termasuk?
Wita Nidia Hanifah merupakan peserta didik mahasiwa magister tahun ajaran 2022. Akan tetapi, dia belum lulus lantaran statusnya tercatat non aktif di tahun 2023.
Sementara itu, Titiek Soeharto diketahui pernah penempuh bangku pendidikan tinggi di Universitas Indonesia pada 1978.
Pemilik nama asli Siti Hediati Hariyadi itu mengambil bidang studi di Fakultas Ekonomi dan meraih gelar sarjana ekonomi pada tahun 1985.
Pada saat masih berkuliah, Titiek Soeharto menikah dengan Prabowo Subianto di tahun 1983. Rumah tangga keduanya kandas pada 1998.
Berita Terkait
-
Menurut Budiman Sudjatmiko, Anies Lebih Cocok Jadi PM Swedia Ketimbang Presiden RI, Alasannya Tak Terduga
-
Adu Pendidikan Pratikno dan Bahlil Lahadia, Dua Menteri 'Titipan' Jokowi di Kabinet Prabowo
-
Selisih Rp700 Jutaan, Harga Jam Tangan Mayor Teddy Kalah Mentereng dari Gibran Rakabuming
-
Rela Berseberangan Pilihan dengan Orang Tua di Pilpres, Ternyata Ini Alasan Aurel Hermansyah
-
Daftar Mantan Pacar Velove Vexia, Didit Hediprasetyo Anak Prabowo Subianto Termasuk?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Iklan Lawas Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Viral, Diduga Awal Kisah Buku Broken Strings
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan