Suara.com - Foto pernikahan Arya Saloka dan Putri Anne mendadak beredar di media sosial. Salah satu akun yang menyebarkannya adalah @aemeililani pada Sabtu (17/2/2024).
Berdasarkan apa yang terlihat dalam foto tersebut, Arya Saloka dan Putri Anne dituding hanya menikah secara siri.
Dalam foto tersebut, terlihat Arya Saloka mengenakan baju putih dan peci sedang ijab kabul dengan memegang tangan seorang laki-laki di dalam sebuah ruangan.
Pada foto kedua, tampak Putri Anne berdiri di samping Arya Saloka bersama dua sosok yang diduga orang tuanya.
Sang ibu terlihat mengenakan kerudung dan ayahnya memakai peci serta baju batik cokelat.
Putri Anne menyunggingkan senyum simpul sambil menatap ke arah lain.
Berbeda jauh dengan Putri Anne, Arya Saloka justru tidakk memperlihatkan senyumnya sama sekali ketika akad nikah.
Ekspresi wajah Arya Saloka yang terlihat sedih itu pun tidak lepas dari sorotan warganet.
"Kenapa mas kaya gak senang nikah teh, kan udah ijab kabul langsung honeymoon? Happy," tanya @tuti***.
Baca Juga: Kasih Kode Soal Amanda Manopo? Momen Nyoblos Arya Saloka Malah Bikin Curiga
"Kasihan amat dari awal udah tertekan, wajarlah nikahi cewek yang ngajak duluan," imbuh @irianti***.
"Cuman nikah siri Anne sama Arya, bukan begitu @miumiu_cicil," kata @ramau*** sambil menandai akun Instagram kakak Putri Anne.
Diketahui, Putri Anne dan Arya Salokka menikah pada 2017 silam. Usai ijab kabul, resepsi mereka juga diadakan secara sederhana.
Berita Terkait
-
Kasih Kode Soal Amanda Manopo? Momen Nyoblos Arya Saloka Malah Bikin Curiga
-
Nggak Mau Kalah, Intip 9 Potret Arya Saloka Parodikan Aksi Mayor Teddy Gendong Perempuan Pingsan
-
Arya Saloka Parodikan Aksi Gagah Mayor Teddy, Wajahnya Bikin Salfok: Lebih Terawat Sama Putri Anne
-
Peluk Ria Ricis, Penampilan Bunda Corla Dipuji Kayak Artis yang Lagi Dekat dengan Arya Saloka
-
Bukan Suami Putri Anne Lagi? Ini Bukti Arya Saloka Spill Hubungannya dengan Amanda Manopo
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH