Suara.com - Happy Asmara turut mengucapkan selamat kepada mantan kekasihnya, Denny Caknan yang baru saja dikaruniai seorang anak perempuan.
Ucapan selamat tersebut dilontarkan Happy Asmara saat maggung di acara Harlah Majelis Taklim Sabilu Taubah ke-5 di Blitar, Jawa Timur pada Minggu (18/2/2024).
"Ini juga saya ucapkan selamat kepada seseorang yang sudah melahirkan anak yang sangat cantik," ucap Happy Asmara di atas panggung, mengutip dari unggahan TikTok @MarthaAmel pada Senin (19/2/2024).
Lalu, perempuan asal Kediri itu pun berdoa agar dirinya juga lekas menikah dan memiliki anak seperti sang mantan kekasih.
"Semoga saya cepat bisa nyusul, amin. Kepada Mas Denny," imbuh Happy Asmara, yang tengah digosipkan menjalin hubungan dengan anak Haji Isam, Jhony Saputra.
Happy Asmara mengaku grogi setelah memberi ucapan selamat tersebut. Bahkan, pelantun "Rungkad" ini sampai meminta agar musiknya segera dimainkan.
"Grogi aku tiba-tiba. Apa ini lagunya? Cepet dong, depet, cepet," pinta Happy Asmara sambil menegur band-nya.
Kemudian, Happy Asmara menyanyikan lagunya yang berjudul "Kembang Wangi".
Melihat penampilan Happy Asmara, beberapa warganet menyadari bahwa perempuan 24 tahun itu tidak menyebut nama istri Denny Caknan, Bella Bonita.
Baca Juga: Mirip Sang Ibu, Paras Anak Bella Bonita Panen Pujian: Cantik Banget
Tetapi ada pula warganet yang menganggap Happy Asmara belum bisa melupakan sang mantan walau cintanya sudah kandas pada 2022 lalu.
"Mbak Bella enggak disebut?" tanya @lussy***. "Disuruh cepet-cepet musik karena lagi nahan tangis," kata @put*** menduga
"Yang bertaruh nyawa saat melahirkan itu Mba Bella, mba Bella yang berjuang mati-matian buat melahirkan tapi kenapa yang disebut cuma Mas Denny?" imbuh @bebi***..
Berita Terkait
-
Mirip Sang Ibu, Paras Anak Bella Bonita Panen Pujian: Cantik Banget
-
Bella Bonita Perlihatkan Bayinya, Dicurigai Ketahuan Bohong Lahir Prematur
-
Siap Digelar, Pekan Gembira Ria Vol.7 Hadirkan Denny Caknan Hingga Happy Asmara
-
Unggah Video Bella Bonita Menggigil usai Melahirkan, Denny Caknan Ramai Diperingatkan
-
Kekayaan Anak Haji Isam Tembus Rp 5 Triliun, Berapa Honor Manggung Happy Asmara?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
Raditya Dika Akui Punya Utang Budi pada Andien, Jasa 20 Tahun Lalu yang Tak Terlupakan
-
Gegara Dress Mini, Penampilan Olla Ramlan di Kampung Halaman Jadi Gunjingan
-
Yura Yunita Ungkap Pengalaman Menegangkan Saat Liputan di Penjara Nusakambangan
-
Barbie Kumalasari Klaim Rugi Ratusan Juta Rupiah Hingga Demam Tinggi Buntut Hinaan 'Nenek-Nenek'
-
Pantau Kondisi, Raffi Ahmad Ungkap Alasan Operasi Fahmi Bo Tertunda
-
Melly Goeslaw Unggah Foto Bareng BBB, Potret Terbaru Laudya Cynthia Bella Bikin Penasaran
-
Mertua Jennifer Coppen Ungkap Alasan Jarang Posting Bareng Kamari, Takut Disangka Manfaatkan Cucu
-
Kontras Banget! Raisa Pecinta Anabul, Sabrina Alatas Malah Anti Kucing
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!