Suara.com - Marion Jola baru saja memamerkan penampilan barunya usai sukses menjalani diet. Lewat akun media sosial, Marion Jola melakukan flexing alias pamer atas hasil kerja kerasnya selama 7 bulan menjalani program diet.
Sebelumnya, tubuh Marion Jola memang sempat mengalami kenaikan berat badan. Namun, kini tubuhnya telah kembali langsing dan body goals abis. Menariknya, Marion Jola malah lebih bangga dengan karena tulang selangkanya yang indah sekarang telah kembali terlihat.
Untuk itu yuk, intip deretan potret terbaru Marion Jola yang makin langsing usai sukses menjalani program diet lewat ulasan berikut.
1. Flexing hasil diet
Melalui akun TikTok miliknya @marionjola, Marion Jola memamerkan penampilan baru dari tubuhnya. Penyanyi cantik jebolan ajang Indonesian Idol ini menulis caption singkat “flexing my 7months hardwork.” Terlihat jika tubuhnya menjadi lebih kurus dari sebelumnya.
2. Sukses diet
Rupanya selama sekitar 7 bulan lamanya, Marion Jola telah menjalani program diet untuk menurunkan berat badan. Setelah berbulan-bulan, kerja keras Marion Jola untuk diet akhirnya terbayar.
Kini tubuhnya menjadi langsing dan singset seperti postur tubuh ideal yang Marion Jola inginkan.
3. Semakin cantik
Baca Juga: Makin Terlihat Seksi, Marion Jola Pamer Tato Kupu-kupu di Bagian Ini
Tak hanya dipuji karena bentuk tubuhnya yang ideal, Marion Jola pun banjir pujian karena kecantikan wajahnya. Ya, setelah berhasil menurunkan berat badannya paras cantik Marion Jola memang semakin terpancar nyata.
Tak heran jika pesona cantik seorang Marion Jola kian terpancar.
4. Punggung mulus
Marion Jola yang mengenakan atasan backless warna hitam sempat memperlihatkan punggung mulusnya yang makin kencang. Kebugaran Marion Jola setelah berat badannya turun telah membuat banyak orang terpana.
5. Gembira collarbone-nya kembali
Tak hanya pamer hasil dietnya lewat TikTok, pelantun lagu Jangan ini juga memposting potret cantiknya di Instagram. Marion Jola sangat gembira karena tulang selangkanya akhirnya bisa kembali terlihat.
Berita Terkait
-
Makin Terlihat Seksi, Marion Jola Pamer Tato Kupu-kupu di Bagian Ini
-
Deddy Corbuzier Salting Dipanggil Marion Jola Papa, Vidi Aldiano: Puber ke Berapa?
-
Kebiasaan Marion Jola Jelang Tampil di Atas Panggung: Nyemil Kencur
-
Cerita Marion Jola Tampil di Depan Prabowo dan Luhut Binsar: Deg-degan hingga Panik Mau Pulang
-
Tampilkan Duet Maut Lyodra dan Marion Jola, Intip Daftar Lengkap Pemenang Indonesian Esports Awards 2023
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Rey Mbayang Pasang Badan Usai Filmnya dengan Dinda Hauw Disebut Sepi Penonton
-
Sikap Bijak Kenny Austin ke Amanda Manopo di Tengah Tuduhan 'Hamil Anak Haram'
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Pavane, Film Debut Moon Sang Min di Netflix
-
Permintaannya Ditolak, Ammar Zoni Tetap Dikembalikan ke Nusakambangan Usai Sidang Selesai
-
Tampil di Ultraverse Festival, Bernadya Gugup Nyanyikan Lagu Baru
-
Jennifer Coppen Kecewa Eks Mertua Bahas Kamari Panggil Justin Hubner 'Papa' di TikTok
-
Irfan Hakim Pegang Kartu AS Denada Soal Ressa, Ogah Bocorkan Demi Netralitas
-
Mimi Peri Tolak Oplas Biar Cantik, Takut Bohongi Tuhan
-
Mengenal 4 Karakter Baru Bridgerton Season 4, Kunci Konflik Cinta Benedict
-
Curhat Pilu Nurul Akmal Hanya Diangkat PPPK Paruh Waktu: Apakah Aku Tidak Pantas?