Suara.com - Aurel Hermansyah tampaknya enggan tinggal diam menanggapi komentar miring yang diberikan oleh haters.
Usai membela sang ibu yang disentil terkait status kedivaannya, kini istri Atta Halilintar itu memberi balasan menohok kepada haters yang menyebut wajahnya mirip dengan Ivan Gunawan.
Bukan sekali dua kali ia mendapat komentar tersebut. Namun kali ia tampaknya sudah gerah.
Komentar mengenai wajahnya yang mirip dengan Ivan Gunawan bermula saat Aurel Hermansyah mengunggah video sedang bermain perosotan.
Tampil cantik mengenakan setelan merah muda dan hijab warna senada, Aurel seolah meyindir mengenai haters yang tak menyukai dirinya.
"Apa? Aku dibenci? Bodo amat," ucapnya menirukan suara dalam video.
Usai mengatakan kalimat tersebut Aurel kemudian meluncur di perosotan dengan raut wajah bahagia. Ia tertawa seolah tak ambil pikir dengan komentar miring yang diberikan kepadanya.
Dirinya juga menyinggung kebahagiaan dalam caption yang ditulis.
"Yang penting aku happy," tulisnya sebagai keterangan.
Baca Juga: Krisdayanti Dandan Rapi padahal Cuma ke Rumah Aurel Hermansyah, Ashanty Keheranan
Sayangnya warganet justru dibuat salah fokus dengan wajah Aurel Hermansyah dalam video tersebut. Padahal ibu dua anak itu mengenakan riasan yang tak terlihat tebal.
"Kembaran Ivan Gunawan," celetuk salah satu warganet.
Mendapat komentar ini, Aurel Hermansyah tampaknya tersinggung. Sebab ia balik mengatai warganet tersebut dengan cara membalas komentarnya.
"Kamu kembaran hantu," balasnya dengan emotikon sedih.
Sontak saja aksi Aurel membalas komentar miring warganet ini mencuri perhatian publik dan menuai beragam komentar.
"Ngakak banget tolong," balas seorang warganet.
Berita Terkait
-
Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Beri Kado Mobil di Ulang Tahun Ameena, Harganya Tembus Miliaran?
-
Kris Dayanti Dicibir Haters, Aurel Hermansyah Gercep Pasang Badan
-
Raul Lemos Sebut Aurel Hermansyah Tak Akrab dengan Adik Tiri, Ada Apa?
-
Rela Berseberangan Pilihan dengan Orang Tua di Pilpres, Ternyata Ini Alasan Aurel Hermansyah
-
Aurel Hermansyah TikTokan Pakai Sound Syahrini, Netizen: Mantan Calon Emak
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
-
Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
-
Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
-
Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
-
Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
-
Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika