Suara.com - Irish Bella hingga saat ini masih harus berurusan dengan Ammar Zoni meskipun telah resmi bercerai.
Hal tersebut lantaran, Ammar Zoni yang kini kembali mendekam di penjara karena kasus narkoba untuk ketiga kalinya mengaku keberatan dengan tuntutan Irish Bella.
Irish Bella yang akrab disapa Ibel ini sebelumnya diketahui menuntut nafkah dan biaya sekolah anak sebesar Rp10 juta per bulan kepada Ammar Zoni.
Seolah tak ingin memberatkan sang mantan suami, Ibel pun memberikan keringan kepada Ammar Zoni.
Seperti yang dikutip dari unggah akun Instagram @rumpi_gosip, pengacara Irish Bella mengatakan bahwa ia berlapang dada jika dengan pemberian Ammar Zoni untuk anaknya yang hanya Rp500 ribu dalam sebulan.
"Nafkah 10 juta plus biaya sekolah anak apabila Ammar keberatan Ibel juga memaklumi karna memang sekarang posisinya sama seperti keberatan dia di waktu di gugatan awal, sekarang dia ditahan lagi," ucap Emile.
"Jadi Ibel memberikan kelonggaran lah, pengertian, Ammar bisa kalau memang dia keberatan untuk bayar 10 juta boleh lah kalau misal dia mau bayar 500 ribu pun diterima," sambungnya kembali.
Melihat unggahan itu pun, membuat warganet langsung membanjiri kolom komentar dengan berbagai respon.
"Itu namanya merendahkan laki"nya bagus mba iris biar dia malu nafkahin anak ga mampu bli narkoba mampu lo (emoji ketawa)," cuit @yo***28.
"Buset, Amar Zoni cuma disuruh bayar Wi-Fi (emoji nangis 3x)," kata akun @be****ra.
"Sule aja sebulan 25jt buat adzam.... Ini beli narkoboy bisa, nafkahin gak bisa," imbuh @vh****ma.
"Hanya untuk menggugurkan kewajibannya saja (emoji senyum)," timpal @ni****ya.
"Ga bakal Nemu LG bini bgini maaar maarr, emang laki suka pada kaga bersyukuuuur," ungkap @sy****z.
Kontributor : Mira puspito
Berita Terkait
-
Curhat Ammar Zoni dari Nusakambangan, Tak Punya Pulpen dan Kertas buat Tulis Eksepsi
-
Penampakan Ammar Zoni Usai 3 Minggu Ditahan di Nusakambangan, Kepala Plontos dan Wajah Lebih Segar
-
Nafkah Iddah dan Mut'ah Diberikan Berapa Lama? Erin Minta Rp1 M dari Andre Taulany
-
Viral Ayu Ting Ting Cari Suami yang Bisa Nafkahi Keluarga Besar, Gimana Menurut Islam?
-
Tengku Dewi Ungkap Andrew Andika Hanya Beri 10 Persen Nafkah untuk Anak
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Setahun Prabowo Menjabat, Fedi Nuril Lantang Bersuara: Saya Tidak Senang dan Sudah Menduga
-
Rachel Vennya Panik Mengira Erika Carlina Sakit Tumor, Ternyata Hamil di Luar Nikah
-
Hamish Daud Datangi Polres Jaksel, Bawa Bukti Baru Kasus Pencemaran Nama Baik
-
Curhat Ammar Zoni dari Nusakambangan, Tak Punya Pulpen dan Kertas buat Tulis Eksepsi
-
Penampakan Ammar Zoni Usai 3 Minggu Ditahan di Nusakambangan, Kepala Plontos dan Wajah Lebih Segar
-
Di Toilet atau Plafon? Cerita Lengkap Ahmad Sahroni Sembunyi Saat Rumahnya Dijarah
-
Baim Wong Lebih Tenang Usai Cerai: Semoga Gak Ada Drama Lagi
-
5 Kontroversi Nessie Judge, Terbaru Pakai Foto Korban Pembunuhan Junko Furuta Jadi Properti Konten
-
Dituduh NPD Usai Cerai dari Paula Verhoeven, Baim Wong Jalani Tes Kejiwaan: Ada 520 Pertanyaan
-
Bikin Penasaran, Siapa Milea atau Ancika yang Akan Dampingi Ariel NOAH di Film Dilan?