Suara.com - Dokter Richard Lee akhirnya buka suara usai sempat dihujat lantaran menjadikan anak Aden Wong sebagai bintang tamu.
Selain karena usianya yang baru memasuki masa remaja, warganet juga menyayangkan pengakuan anak Aden Wong yang membongkar sikap burung sang ibu, Amy BMJ.
Pemilik klinik kecantikan Athena itu juga tak ayal terkena imbas negatif usai mewawancarai anak Aden Wong. Dirinya disebut hanya sekadar mengejar keuntungan pribadi semata.
Namun baru-baru ini dokter Richard Lee buka suara terkait keputusannya mewawancarai Amy BMJ maupun Aden Wong dan anaknya.
Ia menegaskan bila bukan dirinya yang mengundang narasumber tersebut. Amy dan anak Aden Wong-lah yang disebut-sebut mendatangi dokter Richard Lee terlebih dahulu.
"Aku nggak ngundang," ucap dokter Richard Lee seperti dikutip dari akun Instagram lambehofficial.
"Semuanya baik ibu Amy beliau cari aku, anaknya Aden Wong dia yang cari aku semuanya," sambungnya menjelaskan.
Seolah menegaskan pengakuan tersebut, dokter Richard Lee mengungkap bila Amy BMJ bahkan sempat menanyakan rate atau tarif untuk bisa hadir di podcastnya.
"Aku nggak ada yang ngundang mereka, bahkan Bu Amy rela nanyain rate aku berapa, dia mau masuk ke podcastku," ungkap dokter Richard Lee.
Baca Juga: Tisya Erni Dituding Pakai Susuk untuk Pikat Aden Wong: Karma Itu Akan Tetap Ada
Lelaki yang sempat berseteru dengan Kartika Putri ini pun menegaskan ia tak mematok tarif dari narasumber. Dirinya juga meminta maaf kepada publik bila terkesan mencari cuan dari perseteruan keluarga yang dialami Amy BMJ dan Aden Wong.
"Kalo netizen ngomong dr Richard cari duit aku nggak cari duit ke sana, tapi kalo kesannya begitu ya sekali lagi aku minta maaf," tandasnya.
Sontak saja pengakuan dokter Richard Lee ini menuai beragam komentar dari warganet. Tak sedikit yang justru sangsi dengan pernyataannya yang dianggap konyol dan tak masuk akal.
"Logikanya anak amy & aden wong nyari dia? Caranya? Anak WNA sekecil itu, tau Dr Richard Lee? Anak nya aden wong tau kalo richard lee podcaster viral? Ko bisa... Hmm membingungkan," komentar seorang warganet.
"Hahaha. Anak umur 11 12 bisa paham cari dokter," timpal warganet lain.
"Minta maaf sambil senyum senyum. Ngak masuk akal lah anak 11 dan 12 tahun cari lul lah. Bilang saja yang penting dapat duit biarin saja wawancara anak," tambah warganet yang berbeda.
Berita Terkait
-
Pendidikan Reni Effendi, Istri Dokter Richard Lee Sebut Ingin Suntik Mati Tisya Erni dan Aden Wong
-
Ramal Nasib Tisya Erni dan Aden Wong Jika Nekat Nikah, Denny Darko: Nggak Akan Bahagia
-
Program Ramadan Richard Lee Dihentikan Sementara, Dituding Tiru Podcast Deddy Corbuzier
-
Kapok Bahas Kasus Amy BMJ, Dokter Richard Lee Tak Akan Beri Panggung ke Tisya Erni
-
Ingin Cari Keadilan, Amy BMJ Sampai Mau Bayar Richard Lee untuk Tampil di Podcast
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
LM Aborsi 2 Kali, Pertimbangan Hakim Perberat Hukuman Vadel Badjideh Jadi 12 Tahun
-
Sabrina Alatas Akui Bandel hingga Keluar Sekolah, Punya Cita-Cita Seperti Hamish Daud
-
Bocoran Maher Zain: Ada 'Rahasia' di Konsernya, Khusus untuk Indonesia!
-
Insomnia Thomas Djorghi Jadi Inspirasi Unik di Balik Judul Lagu 'Bertemu 5000 Detik' dengan Titi DJ
-
Film The First Ride: Komedi Chaos, Persahabatan Hangat, dan Twist Emosional yang Tak Disangka
-
Inspirasi Titi DJ di Lagu 'Bertemu 5000 Detik', Berawal dari Makan dan Curhat dengan Thomas Djorghi
-
Duet Maut Titi DJ dan Thomas Djorghi Hadirkan Pop-Dut Lagu 'Bertemu 5000 Detik
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga