Suara.com - Salah satu program terbaru di kanal YouTube dokter Richard Lee, Download, dituding meniru program acara yang digagas oleh Deddy Corbuzier, LOGIN.
Dua program berbentuk podcast tersebut memang mengusung konsep edukasi agama dengan dua host, salah satunya pemuka agama Islam dan yang lain public figure non Muslim.
Untuk program Download, host utamanya adalah ustaz Felix Siauw atau Dennis Lim bersama Richard Lee dan Young Lex.
Sementara host dari LOGIN adalah Habib Husein Ja'far Al Hadad dan Ondadio Leonardo. Program ini lebih dulu dibuat dibanding milik Richard Lee.
Kedua program tersebut juga ditayangkan hanya saat bulan Ramadan saja.
Sayangnya, program Download ini mendadak diberhentikan oleh Richard Lee lantaran terkendala teknis.
Hal itu diungkapkan dokter estetika tersebut dalam unggahan Instagram pada Jumat (15/3/2024).
"Untuk sementara acara Download akan dihentikan. Hanya dukungan kalian yang bisa mengembalikan acara ini! Mohon dukungan kalian semuanya," tulis Richard Lee.
Kolom komentar unggahan itu muncul beragam respons. Beberapa berharap program Download kembali tayang, sementara yang lain menuding Richard Lee telah meniru podcast Deddy Corbuzier.
Baca Juga: Kapok Bahas Kasus Amy BMJ, Dokter Richard Lee Tak Akan Beri Panggung ke Tisya Erni
"Ini konsepnya nyontek LOGIN ya?" tuding @nafia***.
"Mirip-mirip LOGIN ya. Tapi senang deh lebih banyak konten yang mengajarkan toleransi," kata @julia***.
"Udah stop aja, Konsep lu niru-niru sebelah. Fokus skincare aja deh dok nggak usah ikut-ikutan," ujar @rosda***.
Namun, warganet yang lainnya menyayangkan mengapa program Download tiba-tiba diberhentikan padahal baru 5 episode yang tayang.
Berita Terkait
-
Kapok Bahas Kasus Amy BMJ, Dokter Richard Lee Tak Akan Beri Panggung ke Tisya Erni
-
Azizah Bertahan 9 Tahun dengan Kurnia Meiga Meski Alami KDRT, Young Lex Heran: Lu Goblok?
-
Aden Wong dan Amy BMJ Sepakat Cerai dan Selesaikan Masalah di Persindangan
-
Ingin Cari Keadilan, Amy BMJ Sampai Mau Bayar Richard Lee untuk Tampil di Podcast
-
Dewi Perssik Lamaran, Ramalan Hard Gumay Diungkit: Nikah Sebentar Lalu Cerai
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar