Sandra Dewi kemudian dipercaya mengambil peran dalam film Quickie Express (2007) dan sinetron Cinta Indah (2007). Karier Sandra Dewi sebagai presenter pun diakui, salah satunya di acara musik Derings Trans TV.
Sejak 2008, Sandra Dewi dijuluki sebagai ratu iklan. Kehormatan sebagai Duta Anti Narkoba juga pernah diterima Sandra Dewi dari Presiden Susilo Bambang Yudhoyono di tahun yang sama.
Sandra Dewi jadi jarang muncul di film maupun televisi sejak dinikahi pengusaha Harvey Moeis. Kendati begitu, tawaran endorse di Instagram masih mengalir deras kepadanya hingga sekarang.
4. Sumber Kekayaan Sandra Dewi
Sebagai istri dari pengusaha Harvey Moeis, Sandra Dewi dianggap kerap memamerkan barang branded dari harta sang suami. Padahal di usia pernikahan mereka yang ke-8, Sandra Dewi faktanya masih bekerja loh!
Sandra Dewi diketahui punya beberapa bisnis sendiri, mulai dari brand lipstik, brand kuliner berupa cemilan sehat dan kue kekinian, brand fashion, brand perhiasan, hingga properti. Belum lagi endorse Sandra Dewi di Instagram pribadinya yang punya 24,1 juta pengikut.
Pada 2017, saat followers Instagram-nya masih 8,4 juta, Sandra Dewi telah mematok tarif endorse sebesar Rp8,5 juta untuk segala produk. Kemungkinan tarif endorse Sandra Dewi saat ini bisa mencapai puluhan juta rupiah ya!
Itu dia profil dan sumber kekayaan Sandra Dewi yang ikut terseret kasus korupsi sang suami.
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Baca Juga: Menikah dengan Konsep Princess, Rumah Tangga 3 Artis Ini Gonjang-ganjing: Terkini Ada Sandra Dewi
Berita Terkait
-
Menikah dengan Konsep Princess, Rumah Tangga 3 Artis Ini Gonjang-ganjing: Terkini Ada Sandra Dewi
-
Terjerat Kasus Korupsi, Biaya Pernikahan Harvey Moeis dengan Sandra Dewi yang Mencapai Miliaran Rupiah Kembali Disorot
-
Sandra Dewi Terancam Jadi Tersangka dalam Kasus Korupsi Harvey Moeis
-
Harganya Mencapai Miliaran Rupiah, Jam Tangan Harvey Moeis Lebih Mentereng dari Denny Sumargo
-
Terlibat Kasus Tambang Liar, Harvey Moeis Pernah Kasih Hadiah Jet Pribadi ke Anak
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
Terkini
-
Bongkar Urusan Ranjang dengan Kenny Austin, Amanda Manopo: Masih Tetap Liaran Gue!
-
Viral Nicholas Saputra Reunian SMA, Penampilan Sang Aktor Auto Dibanding-bandingkan dengan Temannya
-
Sahabat Keceplosan Sebut Agenda Desember di Bali, Gisella Anastasia dan Cinta Brian Panik?
-
5 Momen Reuni Pemain Inikah Rasanya Tampil Berseragam SMA, Siap Comeback?
-
Nurra Datau Blak-blakan soal Label Nepo Baby, Wejangan Ine Febriyanti Jadi Kunci
-
Transparansi Royalti Musik di Indonesia Bukan Mustahil, Ini Salah Satu Solusinya
-
Sempat Menjauh dari Film, Nurra Datau Temukan Panggilan Jiwa di Kelas Akting Ine Febriyanti
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang