Suara.com - Satu lagi film horor garapan sineas Indonesia yang akan meramaikan bioskop di tahun 2-24 adalah Possession: Kerasukan. Film yang digarap oleh rumah produksi Falcon Black ini merupakan remake dari film box office asal Prancis, Possession (1981).
Versi Indonesia dari film arahan sutradara Andrzej Zulawski ini baru saja merilis trailernya pada (4/4/2024) kemarin. Ingin mendulang sukses seperti film aslinya, Possession: Kerasukan menggandeng banyak nama besar untuk menjadi pemerannya.
Sambil menunggu filmnya rilis di bioskop simak dulu ulasan lengkap sinopsis Possession: Kerasukan beserta daftar pemain dan jadwal tayangnya.
1. Sinopsis Possession: Kerasukan
Sebagai film adaptasi, nama tokoh dalam film Possession: Kerasukan pun disesuaikan dengan kondisi budaya di Indonesia. Ceritanya sendiri fokus pada rumah tangga Faris dan istrinya, Ratna.
Faris yang merupakan seorang tentara akhirnya bisa pulang menemui sang istri setelah berbulan-bulan mengemban tugas. Sayangnya kepulangan Faris tidak mendapat sambutan hangat dari sang istri.
BACA JUGA: Sinopsis The Sin, Film Horor Korea Selatan yang Tak Kalah Seru dari Exhuma
Malahan Faris menerima permintaan cerai dari Ratna. Permintaan perceraian yang mendadak membuat Faris merasa curiga jika selama bertugas Ratna bermain serong. Apalagi Ratna juga memperlihatkan tindak-tanduk yang berbeda dan mencurigakan. Akan tetapi semua dugaan Faris meleset.
Sebab, Ratna telah mengalami banyak hal mengerikan selama ditinggal dinas oleh Faris. Kengerian yang Ratna alami bukanlah hal yang pernah Faris bayangkan sebelumnya. Lalu apa sebenarnya yang terjadi pada Ratna? Dapatkah Faris menyelamatkan Ratna dan rumah tangganya?
BACA JUGA: Sinopsis The Architecture of Love (TAoL), Tayang Akhir April 2024
2. Daftar Pemain Possession: Kerasukan
Falcon Black mendapuk Robby Ertanto menjadi sutradara dari Possession: Kerasukan. Robby sendiri mempercayakan peran utama dalam film garapannya pada Darius Sinathrya. Dalam film horor garapannya itu, Robby juga mengajak sejumlah artis tenar lainnya yaitu:
Darius Sinathrya
Carissa Perusset
Sara Fajira
Berita Terkait
-
Falcon Black Produksi Horor Posession: Kerasukan, Adaptasi dari Film Prancis
-
Sinopsis The First Omen, Kisah Mengerikan di Balik Konspirasi Gereja
-
The Gangster, The Cop, The Devil: Film Gangster dan Polisi Berburu Psikopat
-
Sinopsis The Architecture of Love (TAoL), Tayang Akhir April 2024
-
Sinopsis Film Kiblat, Penuh Kontroversi Hingga Dilarang Tayang MUI
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
Ahmad Dhani Ogah Kasih Wejangan ke El Rumi yang Baru Lamaran, Cuma Kirim Konten Motivasi Pernikahan
-
Helikopter yang Ditumpangi Sempat Oleng, Raffi Ahmad Sudah Pasrah: Hidup dan Mati di Tangan Allah
-
Materi Mens Rea Disoal, Pandji Pragiwaksono Sentil Kemunduran Literasi Komedi Indonesia
-
Namanya Disebut di Mens Rea Pandji Pragiwaksono, Raffi Ahmad: Udah Biasa Digituin
-
Sejarah Manchester United Siap Diangkat Jadi Serial Drama, Keuntungannya Ditaksir Jutaan Pound
-
Guru di Gorontalo Ditegur Saat Live TikTok di Jam Kerja, Panik dan Minta Maaf
-
Transformasi Mike Octavian: Dari Jalanan Pasar Baru ke Panggung Mode
-
Mengenal Sosok Mike Octavian, Si Manusia Silver yang Kini Jadi Model Profesional
-
Apa Itu Kehamilan Surrogate? Metode Pinjam Rahim yang Digunakan Meghan Trainor untuk Anak Ke-3
-
Viral Guru Honorer di Muaro Jambi Jadi Tersangka Gara-Gara Rambut Siswa, Kasus Kini Berakhir Damai