Suara.com - Icha Annisa masih menjadi perbincangan publik usai dirinya dituding mengirim santet kepada Stevie Agnecya. Ia berulang kali menepis tudingan miring yang dilayangkan kepadanya.
Pengusaha kecantikan ini bahkan telah mengunggah videonya melakukan sumpah Al Quran saat sedang hamil demi menepis tudingan tersebut. Ibu tiga anak ini juga bakal mengambil langkah hukum demi membersihkan nama baiknya.
Sayangnya meski telah berulang kali menepis tudingan itu dengan berbagai cara, Icha Annisa tampaknya belum berhasil menggaet simpati dari warganet.
Ia justru semakin mendapat cibiran lantaran klarifikasi ke berbagai podcast dan hadir di acara televisi. Bahkan dirinya juga ditantang melakukan sumpah pocong untuk membuktikan tidak menyantet mendiang Stevie Agnecya.
BACA JUGA: Ubah Model Rambut, Rafathar Malah Tak Disebut Anak Raffi Ahmad Tapi Siwon Super Junior
Sementara itu di tengah kisruh persumpahan ini, Ustaz Abdul Somad mendadak memberikan wejangan terkait sumpah. Dengan tegas ia menegaskan untuk tidak sembarangan mengucap sumpah.
“Tidak boleh bersumpah kalau tidak diminta,” tegas Ustaz Abdul Somad seperti dikutip dari akun Instagram lambehofficial.
Ia pun berulang kali menekankan untuk tidak sembarang melakukan sumpah. Sebab orang yang bersumpah tanpa diminta merupakan orang yang pembohong.
“Camkan buat siapapun yang nonton acara ini jangan pernah bersumpah tanpa diminta,” tegasnya.
“Barang siapa dia bersumpah tanpa diminta, berarti dia adalah pembohong,” sambungnya.
Ustaz Abdul Somad juga menuturkan salah satu tanda orang yang kerap berbohong adalah sering melakukan sumpah meski tidak diminta.
“Ciri orang pembohong itu melakukan sumpah tanpa diminta,” pungkasnya.
Meski tak menyebut nama namun beberapa warganet mengaitkan pernyataan Ustaz Abdul Somad ini dengan Icha Annisa.
“Kasian banget Ica,” komentar seorang warganet.
Berita Terkait
-
Bertemu Icha Annisa, Sikap Aneh Ayu Ting Ting dan Ivan Gunawan Jadi Sorotan
-
Menyesal telah Kenalkan Stevie Agnecya ke Icha Annisa Faradila, Feby: Kenapa Aku Kenalin Ya?
-
Sudah Sumpah Al-Qur'an, Kini Icha Annisa Faradila Ingin Namanya Bersih Kembali
-
Niat Melayat Stevie Agnecya, Icha Annisa Faradila Ngaku Ditolak Keluarga Almarhumah
-
Curhat Dihujat Terus, Icha Annisa Lagi-Lagi Beberkan Alasan Klarifikasi Tudingan Santet Stevie Agnecya
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
Terkini
-
Viral Pak RT di Jakarta Mendunia Gara-Gara Ubah Got Jadi Kolam Lele, Diundang TV Nasional China
-
Anggap Temannya Miskin, Perempuan Ini Minta Bayi Kembar yang Baru Dilahirkan
-
Ibu Dali Wassink Sebut Justin Hubner Bukan 'Ayah Baru' Kamari, Jennifer Coppen Tak Terima?
-
Alasan Jule Lepas Jilbab, Bukan Karena Masalah Rumah Tangga
-
Jule Samakan Pernikahan dengan Kontrak Bisnis: Jangan Nikah Muda, Senang-Senang Dulu
-
5 Artis Merenungi Kembali Keputusan Nikah Muda, Terbaru Jule
-
Kakak Maia Estianty Bantah Keluarganya Acuhkan Ahmad Dhani: Tapi Kalau Sama Istrinya...
-
Aparat yang Sidak Penjual Es Kue Jadul Minta Maaf Sudah Salah Tuduh: Bentuk Respons Cepat
-
Pernah Pacaran, Ungkapan Duka Ardina Rasti untuk Lucky Element Tuai Pro Kontra
-
Banting Tulang dari Masa Sulit demi Keluarga, Ayah Ungkap Sifat Asli Lula Lahfah