Suara.com - Syahnaz Sadiqah baru-baru ini menuai kritik usai mengunggah video lebaran bersama ibu dan saudarinya. Sebab ia dianggap mengenakan busana yang tak pantas di hari fitri.
Sebagaimana diketahui keluarga besar Syahnaz Sadiqah tengah pulang kampung ke Bandung pada lebaran ini. Mereka merayakan lebaran dengan penuh suka cita.
Seolah tak ingin ketinggalan euforia lebaran, Syahnaz pun mengunggah momen-momen merayakan hari kemenangan melalui Instagram pribadinya, Ibu dua anak ini membagikan video tatkala berkumpul dengan ibu dan juga saudarinya, termasuk Nagita Slavina.
Berdiri di pinggir jalan, Syahnaz, Mama Amy, Nisya dan Nagita Slavina rupanya tengah bercanda bersama mengikuti sound yang sedang viral yakni Shimmer-Shimmer.
BACA JUGA:Sama-sama Sultan, Beda Isi Hampers Lebaran Nagita Slavina dan Nia Ramadhani, Bak Bumi Langit?
"Shining, shimmering, splendid," tulisnya sebagai keterangan.
Keempat perempuan di keluarga Raffi Ahmad ini memamerkan busana lebaran mereka yang modis dan tak kalah cantik saat dikenakan.
Syahnaz dan Nisya kompak mengenakan setelan bermotif warna oranye. Setelan ini terdiri dari atasan tanpa lengan dipadu celana panjang.
BACA JUGA:Mewahnya Hampers Lebaran Raffi Ahmad dan Nagita Slavina: Mahalan Boks daripada Isinya
Sementara itu Mama Amy memakai dress oranye dan Nagita Slavina tampil berbeda dengan setelan abu-abu yang tak kalah mentereng.
Keempatnya pun bercanda dan menunjukkan keakraban satu sama lain. Pelukan dan tawa berulang kali ditampilkan dalam video ini.
Sayangnya, unggahan Syahnaz ini justru memantik komentar miring dari warganet. Perihal ini masih berkaitan dengan busana yang ia dan Nisya kenakan.
Bukan tanpa alasan, atasan tanpa lengan ini dianggap kurang cocok dikenakan saat sedang merayakan hari suci lebaran. Bahkan baju ini dibandingkan dengan milik Nagita Slavina yang tetap modis meski tertutup.
"Padahal lebaran idul fitri 1 tahun sekali,apa bisa kostumnya lebih sopan,kan masih banyak hari hari lain untuk menggunakan kostum itu," tegur seorang warganet. "Lebaran tapi bajunya kurang sopan,gak enak juga diliat mata karena ini momennya umat Islam...gak pantas berpakaian seperti itu," imbuh warganet lain.
"Momennya maaf-maafan, tapi bajunya mengundang hujatan. Mama Gigi lebih adem," komentar salah satu warganet. "Hanya setahun sekali idul fitri tapi tetep ketekan," celetuk warganet yang berbeda.
Berita Terkait
-
Dari Mana Sumber Penghasilan Ayu Ting Ting? Dicibir Sebab Bagi THR Lebaran Cuma 20 Ribu
-
Macam-Macam Menu Lebaran Keluarga Tasya Farasya Jadi Sorotan: Kayak di Surga, Berbagai Makanan Ada!
-
Cinta Laura Salat Idulfitri di Rumah Bikin Netizen Gaduh soal Siapa yang Khutbah, Apakah Sah?
-
Pakai Baju Lebaran Senada, Desta dan Natasha Rizky Didoakan Netizen Rujuk
-
Zara Anak Ridwan Kamil Santai Digunjing Usai Unggah Foto Lepas Hijab: Komen Sepuasnya
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
Terkini
-
Kesaksian Pilu ART Lula Lahfah: Sempat Mendengar Suara Rintihan Jam 2 Dini Hari
-
Kematian Lula Lahfah Didalami Polisi, Reza Arap Diperiksa Polres Jakarta Selatan Sore Ini
-
Keluar dari Zona Nyaman, Prilly Latuconsina Ingin Kerja Jadi Sales
-
Ressa Rizky Ngaku Iri Lihat Perjuangan Denada untuk Aisha: Aku Cuma Ingin Cium Kaki Ibu...
-
Bela Sejawat Spesialis Jantung, Dokter Tirta Emosi Skakmat Netizen Soal Mitos GERD dan Lula Lahfah
-
Roasting Ayah Sendiri, Nicholas Sean Anak Ahok Viral Jualan 'Broken Home Cookies'
-
Misteri Kematian Lula Lahfah: Rintihan Tengah Malam dan 2 Fakta Lainnya
-
LMKN Dilaporkan ke KPK, Piyu Padi: Bukti Keresahan Musisi Sudah Memuncak
-
Gaya Mewah Hilang? Sandra Dewi Tampil Sederhana Usai Harvey Moeis Dihukum 20 Tahun
-
Bantah Mitos GERD di Kasus Lula Lahfah, Dokter Spesialis Jantung Skakmat Netizen