Suara.com - Kiky Saputri mendadak bongkar hubungan asli Ayu Ting Ting dan Nagita Slavina usai dirinya menuai hujatan dari fans kedua belah pihak. Melalui akun Instagramnya, ia mengungkap kondisi antara kedua selebriti itu yang sebenarnya.
Ayu Ting Ting dan Nagita Slavina memang sempat diisukan tidak akur. Perihal ini menyangkut isu perselingkuhan yang melibatkan pelantun Alamat Palsu itu dengan Raffi Ahmad.
Hingga kini, fans kedua belah pihak masih sering berseteru terkait hubungan Ayu Ting Ting dan Nagita Slavina. Keduanya bahkan masih sering dibanding-bandingkan dalam berbagai urusan.
Namun berbeda dari penggemar kedua belah pihak yang seolah masih menyimpan api amarah, Kiky Saputri menjelaskan bila Ayu Ting Ting dan Nagita Slavina seolah tidak ada masalah.
BACA JUGA:Kiky Saputri Cuek Dihujat Fans Ayu Ting Ting dan Nagita Slavina: Hadeh Netizen Pengatur
Kiky Saputri mengungkap hal ini usai dirinya disalahkan lantaran menyebut nama Ayu Ting Ting di depan Raffi dan Nagita Slavina hingga membuat ibu dua anak itu terdiam sejenak.
"Lu nyebutin nama ATT di depan Raffi dan Gigi itu aja uddah salah ki," komentar seorang warganet dalam unggahan terbaru Kiky Saputri.
"Yang bikin iu jadi salah siapa? Kalian semua. Padahal merekanya ga ada apa-apa. Haduh netizen si pengatur," balas Kiky Saputri terang-terangan.
BACA JUGA:Profil dan Biodata Kiky Saputri, Komedian Wanita Bandingkan Sikap Anies dan Ganjar Pas Diroasting
Baca Juga: ART Rieta Amilia Bongkar Sifat Asli Nagita Slavina, Sebut dari Kecil Suka Kasih Makanan Bekas
Ia juga menjelaskan mengenai video viral tatkala dirinya menyebut nama sang pedangdut di hadapan Nagita Slavina. Bukan bermaksud untuk menyindir, ia mengaku menyebut nama Ayu Ting Ting untuk meroasting Ivan Gunawan.
"Padahal pantun opening buat roasting kak Igun, jadi dibikin kemana-mana arahnya," ungkap Kiky Saputri.
Komika satu ini juga menanggapi dengan santai terkait video viral itu. Ia seolah menuding video yang viral sengaja direkayasa tak sesuai dengan konteks aslinya.
"Sedang menyaksikan sebuah fenomena video yang dipotong-potong, di-slowmotion, dikasih backsound sedih, dikasih filter black and white, disambungkan dengan video lain, serta dibumbui caption dan judul clickbait sehingga hilang konteks dan makna video sesungguhnya," tulis Kiky Saputri dalam unggahan terbarunya.
Kiky juga menjelaskan jika video yang sudah direkayasa itu kerap kali disalah artikan hingga menjadi ladang untuk saling menghujat.
"Sempurnalah di sana menjadi tempat manusia saling hujat menghujat," bebernya.
Berita Terkait
-
ART Rieta Amilia Bongkar Sifat Asli Nagita Slavina, Sebut dari Kecil Suka Kasih Makanan Bekas
-
Adu Bisnis Adik Ayu Ting Ting dan Adik Raffi Ahmad, Siapa Lebih Mentereng?
-
Berencana Ambil Kuliah S2 Hukum, Kiky Saputri Minta Pencerahan Netizen
-
Ayu Ting Ting Tampil Elegan Pakai Baju Kurung, Harga Tasnya 16 Kali UMR Depok
-
Sengaja Pancing Nagita Slavina dengan Menyebut Ayu Ting Ting, Kelakuan Kiky Saputri Bikin Naik Darah
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Sinopsis Wicked: For Good, Akhir Epik Persahabatan Elphaba dan Glinda di Negeri Oz
-
Hellboy (2004) Tayang Malam Ini di Trans TV, Simak Fakta Menariknya yang Jarang Orang Tahu
-
Aqeela Calista Sekolah Di Mana? Sukses Borong 4 Piala SCTV Awards 2025!
-
Transformasi Marion Jola: dari Malas Olahraga hingga Jadi Inspirasi Body Goals, Ini Rahasianya
-
Agak Sensitif, Acha Septriasa Sempat Ragu Tampil di Film Air Mata Mualaf
-
Belum Move On, Gus Miftah Sentil Lagi Netizen Soal Kontroversi Viral Es Teh
-
Marshanda: Kalau Aku Mati Malam Ini...
-
Dituntut 11 Tahun Penjara, Nikita Mirzani Buka Data ICW Terkait Tuntutan Ringan ke Koruptor
-
Resmi Pacaran, Beda Harta Kekayaan Katy Perry Vs Justin Trudeau
-
Katy Perry dan Justin Trudeau Dikaitkan dengan Raisa dan Jokowi, Apa Hubungannya?