Suara.com - Reza Artamevia kembali jadi perbincangan di kalangan warganet. Kali ini, ibu Aaliyah Massaid itu digunjing soal penampilannya.
Dalam video yang diunggah akun Instagram @pembasmi.kehaluan.reall pada Senin (22/4/2024), ibu dua anak itu ramai dikomentari penampilannya disebut mirip Elly Sugigi.
Saat itu Reza Artamevia tampak sedang berada di belakang panggung. Ibunda Aaliyah Massaid itu menghampiri Ahmad Dhani dan Mulan Jameela, yang juga menjadi salah satu pengisi konser bersama Dewa 19.
BACA JUGA: Beda dari Reza Artamevia, Angelina Sondakh Malah Tutupi Tas Mewah saat Kunjungi Makam Adjie Massaid
Tampak diva 48 tahun itu mengenakan dress hitam dengan hiasan payet berkilauan. Kerudungnya dibuat model turban ke belakang.
Karena model bajunya yang megar, tubuh Reza Artamevia jadi terlihat lebih berisi dari biasanya. Model jilbabnya pun cukup manglingi karena tak seperti yang biasa dia kenakan.
BACA JUGA: Mirip Reza Artamevia, Momen Istri Ridwan Kamil Tabur Bunga saat Ziarah Makam Digunjing
Makeup tersebut ramai menuai komentar warganet. Di antara banyaknya pujian, beberapa warganet tak menampik kalau mereka salah mengira Reza Artamevia sebagai Elly Sugigi.
"Iya, memang kayak Elly Sugigi banget," komentar akun @guf***. "Eike kira Mpok Elly Sugigi," kata akun @why***. "Tapi memang mirip kok, enggak maksud julid," imbuh akun @ren***.
Namun begitu banyak pula yang memberikan pembelaan untuk Reza Artamevia. Mereka menyebut mantan istri almarhum Adjie Massaid itu terkenal karena suaranya sehingga penampilannya tak jadi persoalan besar.
Sebagai informasi, Reza Artamevia tampil dalam sebuah konser bertajuk Soul Intimate Concert 2.0. Sang diva tampil bersama para musisi lain seperti Dewa19 dan Maliq & D'Essentials.
Berita Terkait
-
Beda dari Reza Artamevia, Angelina Sondakh Malah Tutupi Tas Mewah saat Kunjungi Makam Adjie Massaid
-
Mirip Reza Artamevia, Momen Istri Ridwan Kamil Tabur Bunga saat Ziarah Makam Digunjing
-
Tak Kalah Mentereng dari Reza Artamevia, Tas Ibu Fuji Tembus Puluhan Juta Rupiah
-
Harganya Rp75 Juta, Reza Artamevia Bawa Tas Mewah Ziarah ke Makam Adjie Massaid
-
Dulu Dikritik Tak Tahu Etika, Aaliyah Massaid Kini Dipuji Ziarah ke Makam Pakai Hijab
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
ALPHA DRIVE ONE Resmi Debut, Arno Absen Tampil Akibat Patah Tulang
-
Iklan Lawas Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Viral, Diduga Awal Kisah Buku Broken Strings
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026