Suara.com - Selebgram Fujianti Utami alias Fuji beberapa waktu yang lalu mengunggah foto kenangan usai berlibur bersama Rachel Vennya dan kakaknya, Fadly Faisal.
Dalam foto tersebut, Fuji mengenakan satu set baju berwarna ungu dan biru metalik tanpa lengan dengan atasan model crop top dan backless.
Untuk bawahan, Fuji memakai celana ikat dengan warna senada yang sangat pas saat memeluk pinggangnya.
Sementara wajah Fuji terlihat flawless dengan makeup natural dan rambut panjang yang sengaja digerai.
BACA JUGA: Dianggap Beda Kelas, Koleksi Tas Mewah Chandrika Chika Kalah Saing dari Fuji
Pada foto-foto yang dibagikannya, Fuji menunjukkan pose seksi. Ada beberapa pose yang sengaja memperlihatkan lekuk tubuhnya dan mengekspos punggung mulusnya.
"One set shimmer-nya kaka," tulis Fuji, merujuk pada warna pakaiannya, dikutip pada Rabu (24/4/2024).
BACA JUGA: Chandrika Chika Pakai Narkoba Karena Pergaulan, Fuji An Asyik Pamer Foto Family Goals
Namun, tidak semua orang menyukai pose yang ditunjukkan Fuji. Ada warganet yang mengkritik karena adik ipar mendiang Vanessa Angel itu dinilai sengaja menonjolkan bagian dada.
"Si paling selalu nonjolin dada sampe kaku gitu badan, biar apa sih?" tanya pemilik akun Instagram @ron*** dalam kolom komentar.
Tanpa ragu, Fuji pun membalasnya dengan nada sarkasme, "Memang letaknya (dada) di situ kak, nanti aku pindahin ke belakang ya."
Sementara warganet yang lain memuji penampilan Fuji yang dinilai cocok memakai pakaian apa saja.
"Lu pakai apapun cakep, paham enggak?" puji @putu***. "Apa yang dipakai sama Fuji pasti cocok aja," imbuh @hnny***.
Berita Terkait
-
Dianggap Beda Kelas, Koleksi Tas Mewah Chandrika Chika Kalah Saing dari Fuji
-
Chandrika Chika Pakai Narkoba Karena Pergaulan, Fuji An Asyik Pamer Foto Family Goals
-
Geram Dihujat dan Dibanding-bandingkan dengan Fuji, Mayang: Aku Publik Figur
-
El Rumi dan Eca Aura Kembali Terciduk Nonton Konser Bareng, Fuji Ramai Dikasihani
-
Ingin Diratukan, Fuji Beberkan Kriteria Calon Pacar
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Dituding Selingkuh dengan Sabrina Alatas, Instagram Hamish Daud Digeruduk Fans Raisa
-
Onad Ditangkap Polisi Terkait Kasus Narkoba, Adipati Dolken Ngaku Kecewa Tapi Tak Kaget: Sudah Biasa
-
Happy Asmara Mendadak Curhat Pernah Diselingkuhi Sebelum Tunangan
-
Air Mata di Ujung Sajadah 2: Citra Kirana Dihadapkan pada Cinta dan Kehilangan Seorang Anak
-
Wajah Kempotnya Viral, Ashanty Jawab Tudingan Jalani Operasi Bariatrik
-
Ruben Onsu Tegur Fansnya dan Giorgio Antonio, Sarwendah Curhat Sudah Muak dan Merasa Diinjak-injak
-
Sidang Etik Anggota DPR Dimulai, Nafa Urbach Disebut Hedonis dan Tamak
-
Sembunyi di Rumah Saat Penjarahan, Ahmad Sahroni: Kalau Waktu Itu Saya Meninggal, Gak Apa-Apa
-
Calon Istri Bukan Artis, Ok Taecyeon Blak-blakan Soal Perasaannya Jelang Menikah
-
Bareng YESNOW, Zoe Levana Dorong Anak SLB Tampil Percaya Diri