Suara.com - Ramalan Hard Gumay soal hasil pertandingan Timnas Indonesia U23 dalam Piala Asia U23 2024 sukses mencuri perhatian publik.
Berdasarkan pantauan, ramalan tersebut diutarakan Hard Gumay saat menjadi bintang tamu acara talkshow Pagi Pagi Ambyar baru-baru ini.
Dari unggahan yang beredar, Rian Ibram cs selaku host Pagi Pagi Ambyar mulanya memancing Hard Gumay untuk memprediksi nasib Timnas Indonesia U23.
"Menurut kamu, prediksi Timnas Indonesia U23 (bagaimana)?" tutur Rian Ibram.
Selepas dipancing, Hard Gumay pun melakukan penerawangan. Menurutnya, ada banyak selebrasi yang dilakukan rakyat Indonesia.
BACA JUGA: Hard Gumay Minta Raffi Ahmad Waspada ke Sosok Pria Tinggi, Gemuk: Hati-hati Terseret Hukum
"Kalau saat ini aku melihat kiri-kanan ramai, bertumpah semua manusia, teriak. Di sini terlihatnya semua gembira, sebuah kemenangan," kata Hard Gumay.
Oleh karena itu, Hard Gumay berkesimpulan jika Timnas Indonesia U23 akan meraih kemenangan dalam pertandingan melawan Uzbekistan.
"InsyaAllah menang," sambung Hard Gumay.
Cuplikan unggahan video ramalan Hard Gumay ihwal kemenangan Timnas Indonesia U23 atas Uzbekistan ini viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak 7,8 juta jumlah tayangan.
"Prediksi Hard Gumay bola Indonesia menang melawan Uzbekistan dan Arab Saudi," tulis akun TikTok @herliahii, dikutip pada Senin (29/4/2024).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Ini kayaknya Hard Gumay prediksi Indonesia juara AFC," tulis seorang netizen. "Ramalan dia sampai sekarang belum pernah meleset," ucap netizen lain.
"Hard Gumay walaupun cengegesan, tapi prediksinya benar terus. Dia mencoba mengoceh," ujar netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Pakai HP Jadul, Intip Koleksi Sepatu Shin Tae-yong yang Tembus Puluhan Juta
-
Sandra Dewi dan Harvey Moeis Diramal Akan Bercerai, Hard Gumay: Akan Ramai Beritanya
-
Sering Lupa Kasih Kabar, Azizah Salsha Bongkar Cara Jaga Komunikasi dengan Pratama Arhan
-
Tanggapan Netizen Terkait Polemik Nobar Timnas Indonesia U23 Hingga Seret Nama Ganjar Pranowo
-
10 Potret Shin Jae Won, Anak Shin Tae Yong yang Dukung Timnas Indonesia
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Penampilan Vidi Aldiano di Masa Vakum, Kumisnya Bikin Pangling
-
Sinopsis dan Jadwal Tayang Dokumenter Stranger Things One Last Adventure
-
Ayah Venna Melinda Punya Anak Berkebutuhan Khusus, Kini Tak Tahu Dirawat Siapa
-
Kabar Duka, Ayah Venna Melinda Meninggal Dunia
-
Setahun Barbie Hsu Wafat, DJ Koo Ternyata Masih Setia Datangi Makam Sang Istri Tiap Hari
-
Profil dan Pekerjaan Kristian Hansen Pacar Manohara, Bukan Orang Sembarangan
-
Sinopsis The Pitt Season 2, Debut dengan Skor 100 Persen di Rotten Tomatoes
-
Iva Deivanna Rilis Sisa Waktu Senja, Kolaborasi Apik Bersama Bemby Noor yang Siap Hiasi Layar Lebar
-
8 Film Yasmin Napper, Musuh dalam Selimut Segera Tayang di Bioskop
-
Reaksi Spontan Mahalini saat Dengar Sule Ingin Nikah dengan DJ Lagi: Astaghfirullahalazim!