Suara.com - Member LOONA, Yves membawa kabar bahagia bagi para penggemar setianya. Bagaimana tidak, dia baru saja mengumumkan bakal debut sebagai solois.
Menurut Soompi pada Selasa (30/4/2024), Yves mengatakan bahwa debut solonya akan dirilis pada Mei 2024.
Dalam wawancara eksklusif, dia mengatakan bahwa masih dalam proses menggarap lagu solonya. Dia pun berharap para penggemar menyukai musiknya nanti.
"Saat ini saya sedang berkonsentrasi pada rekaman dan bersiap untuk menunjukkan kepada penggemar transformasi yang benar-benar baru," kata Yves.
Rencana debut Yves sebagai solois ini pun disambut hangat penggemar. Mereka berbondong-bondong mengucapkan selamat.
"Kami bersorak untukmu," ujar salah satu netizen.
"Akhirnya ya Ha-bujangnim," timpal netizen lain.
BACA JUGA: Siap-Siap! ZEROBASEONE Bakal Gelar Konser Perdana di ICE BSD
"Wow debut solo LOONA mari kita lihat," timpal lainnya.
"Ini adalah berita yang luar biasa," sahut lainnya.
Seperti diketahui, Yves memulai kariernya sebagai penyanyi pada 2017. Saat itu, dia debut bersama LOONA.
Setelah LOONA memutuskan hengkang dari agensi lamanya, Yves pun memilih untuk bersolo karier.
Berita Terkait
-
Heejin, Kim Lip, Jinsoul, dan Choerry Eks LOONA Bergabung dengan Modhaus
-
Permasalahan LOONA Belum Selesai, BlockBerry Creative Buka Audisi Grup Baru
-
Olivia Hye LOONA Kabari Fans Untuk Pertama Kalinya Setelah Gugatannya Kalah
-
Lelah dengan Tuduhan Blockberry, Chuu Bantah Klaim Pelanggaran Kontrak
-
Berkat Kontrak Eksklusif, LOONA Bisa Kembali Beraktivitas dengan 12 Member?
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik November 2025, Cocok Buat PUBG Mobile
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
-
Profil Victor Hartono: Pewaris Djarum, Dicekal Negara Diduga Kasus Pajak
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
Terkini
-
Setia Menunggu, Beby Prisillia Unggah Pesan Haru untuk Onadio Leonardo yang Lagi Direhab
-
Aisha Retno Anak Siapa? Penyanyi Keturunan Indonesia yang Sebut Batik asal Malaysia
-
Sheila Marcia Hapus Tato, Ada Hubungannya dengan Mantan Suami
-
10 Tahun Pacaran, Pernikahan Privat Kim Woo Bin dan Shin Min Ah Digelar Bulan Depan
-
Anak Pakai Rok Terlalu Pendek di Sekolah, Zaskia Adya Mecca Kena Tegur Guru
-
Dipha Barus Lantang Suarakan Viva Palestina Usai Menang Piala AMI Awards 2025
-
Melihat Pro Kontra Kemenangan Lagu Garam dan Madu di AMI Awards 2025
-
Baskara Putra Borong 5 Piala AMI Awards 2025, Sebut Trofi Cuma Buat Pajangan di Rumah
-
Sarwendah Patahkan Tudingan 2 Bulan Jauhkan Anak dari Ruben Onsu, Ungkap Fakta Sebenarnya
-
Pidato Mengharukan Raisa di AMI Awards 2025, Persembahkan Piala Buat Anak Hingga Vidi Aldiano