Suara.com - Rizky Febian dikabarkan akan menikah pada Minggu, 5 Mei 2024, mendatang di kota kelahiran tunangannya, Malahini Raharja di Bali.
Kabar pernikahan dua penyanyi tersebut diungkapkan oleh kerabat Mahalini baru-baru ini. Pernyataannya pun viral di media sosial.
"Benar tanggal 5 (Mei) ini, acara di Bali," kata kerabat Mahalini dilansir dari TikTok @balifeeds. Namun, kabar ini belum diklarifikasi langsung baik oleh Rizky Febian maupun Mahalini.
Menyusul beredarnya isu tersebut, Rizky Febian serta Mahalini membagikan momen ketika sedang pemotretan dengan latar biru layaknya foto pada buku nikah.
BACA JUGA: Pamer Foto Background Biru, Mahalini Raharja dan Rizky Febian Bakal Nikah di Tanggal Ini
Mahalini dan Rizky Febian juga berpenampilan rapi dengan kemeja putih dan rambut dibiarkan tergerai ke belakang.
"Satu tuju #beRMuara keabadian," tulis Rizky Febian pada Kamis (2/5/2024).
Unggahan ini pun semakin membuat publik yakin bahwa putra bungsu Sule dengan perempuan 24 tahun itu akan segera menikah.
Namun, ada pula yang berharap tayangan ini bukan untuk promosi lagu terbaru mereka yang berjudul "Bermuara".
BACA JUGA: Bukannya Deg-degan, Rizky Febian dan Mahalini Malah Uji Nyali Jelang Nikah
"Semoga bukan buat rilis lagu, gue harap beneran buat ke KUA," kata @dpebriano***.
"Weh, latar biru, kemeja putih. Semoga dilancarkan. Amin ya Allah," imbuh @susi***.
"Wih, semoga ada kabar baik, semoga selalu dipermudah segala sesuatunya a Iky dan Lini," imbuh @syabila***.
Diketahui, pasangan musisi ini memang baru saja merilis lagu "Bermuara" pada 3 Mei 2024 lalu. Cara mereka promosi pun dengan mengubah foto profil Instagram dengan potret berlatar biru.
Dalam unggahannya, Rizky Febian ingin bisa membawakan lagu tersebut bersama-sama dengan calon istrinya itu.
Berita Terkait
-
Bukannya Deg-degan, Rizky Febian dan Mahalini Malah Uji Nyali Jelang Nikah
-
Orang Terdekat Bocorkan Persiapan Pernikahan Mahalini dan Rizky Febian, Bakal Bermuara di Awal Bulan Mei
-
Rizky Febian Harus Tahu, Begini Pandangan Hindu Soal Menikah Beda Agama
-
Fakta Menarik Prosesi Mepamit, Mahalini Diduga Pindah dari Hindu ke Islam
-
5 Fakta Perjalanan Asmara Rizky Febian dan Mahalini yang Bakal Segera Menikah, Nomor 3 Paling Banyak Disorot
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
Terkini
-
Anak Kini Cetak Prestasi Akademik, Dulu Limbad Disorot karena Konflik Istri Pertama dan Kedua
-
Deddy Corbuzier Ungkap Alasan Tak Buat Video Klarifikasi Perceraian, Sindir Pakar Ekspresi
-
Soroti Kasus Gus Elham, Richard Lee Minta Orangtua Waspadai Predator Berkedok Agama
-
Menurut Deolipa Yumara, Kasus Vadel Badjideh Termasuk Pembunuhan: Hukumannya Berat
-
Piyu Padi: Minta Izin Nyanyikan Lagu Ada di UU Hak Cipta Baru, Bukan Gimik
-
Curhat Judika di DPR Soal Kisruh Royalti: Harus Sama-Sama Diskusi, Bukan Debat
-
Sakit Tak Kunjung Sembuh, Fahmi Bo Akhirnya Temukan Sumber Masalah Kesehatannya
-
Fedi Nuril 'Serang' Pihak yang Anggap Soeharto Pahlawan, Warganet Ungkit Undang-Undang
-
Gus Elham Yahya Minta Maaf Usai Videonya Cium Anak Kecil Viral, Akui Khilaf
-
Once Mekel Soroti Sengketa Royalti Lagu, Hak Pencipta dan Publik Harus Seimbang