Suara.com - Siapa bilang hanya drakor yang bisa mengangkat drama dark vibes yang relate dengan kehidupan? Ternyata ada cukup banyak drama Thailand yang juga mengemas dengan apik tema-tema gelap seperti bullying.
Bahkan drama Thailand bertema bullying berikut ini tak hanya menampilkan perasaan pahit yang korban rasakan. Tetapi juga mengeksplorasi sisi gelap yang terabaikan dari praktik intimidasi yang kian marak.
Yuk, intip daftar drama Thailand tentang bullying nggak kalah dark dari drama Korea lewat ulasan di bawah ini.
1. Shadow (2023)
Last but not least ada Shadow yang berkisah tentang Dan. Ia memiliki insomnia dan trauma masa kecil. Di tengah usaha Dan untuk mengatasi traumanya, ia dihadapkan pada misteri hilangnya Trin yang menghantuinya. Dan dibantu Nai, Josh, dan Cha-aim mencoba mengungkap kasus tersebut.
Meski dibayangi oleh bayangan gelap yang menakutkan. Drama ini berjumlah 14 episode dan dibintangi oleh Singto Prachaya, Fluke Natouch, dan Utt Uttsada. Shadow bisa ditonton lewat VIU.
BACA JUGA: Sinopsis Kingdom of the Planet of the Apes, Ketika Peradaban Kera Menguasai Bumi
2. Long Khong (2020)
Padukan unsur bullying dan kekuatan supranatural, Long Khong menceritakan kisah dari anggota pemandu sorak yang sedang bersaing untuk menjadi center. Keadaan tim mendadak berubah sejak kedatangan Praewa yang punya kekuatan gaib.
Praewa mengintimidasi anggota lain dengan kekuatan dan teror yang mengancam hidup anggota dimulai. Saat Praewa berlatih menjadi center, anggota lain justru harus melawan serangan. Long Khong yang dibintangi Ticha Wongtipkanon, Pure Purewarin, serta Mark Siwat punya total 8 episode.
BACA JUGA: Sinopsis Senna, Serial Biografi Terbaru Netflix Tentang Ayrton Senna
3. Who Are You (2020)
Angkat kisah tentang korban bullying yang mencoba bunuh diri Who Are You jadi drama Thailand lain yang memiliki dark vibes. Adalah Mind yang dan mencoba bunuh diri setelah jadi korban perundungan dan intimidasi.
Walau berharap mati, Mind nyatanya terbangun kembali, tetapi sebagai sosok Meen, saudara kembarnya. Ia pun bertemu dengan teman-teman Meen yaitu Natee dan Gunkan. Tak disangka Mind tetap harus menghadapi banyak penderitaan lain dengan hidup barunya sebagai Meen.
Dibintangi Namtan Tipnaree, Krist Perawat, dan Kay Lertsittichai, Who Are You yang berjumlah 12 episode dapat ditonton lewat platform Video dan VIU.
Berita Terkait
-
Bikin Penonton Tertawa, Im Sol Kembali ke Masa Kuliah di Cuplikan Episode 9 Drama Lovely Runner
-
5 Usaha Ryu Sun Jae Jadikan Im Sol Kekasihnya di Drakor Lovely Runner
-
3 Drama Amy Sun sebagai Pemeran Utama, Ada Accidentally In Love
-
3 Drama Jepang Thriller tentang Pembalasan Dendam yang Penuh Emosi
-
Sinopsis The Atypical Family, Dibintangi Jang Ki Yong dan Chun Woo Hee
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV