Suara.com - Kabar mengejutkan datang dari rumah tangga Tengku Dewi Putri. Ia baru saja membongkar perselingkuhan suaminya, Andrew Andika. Mirisnya saat ini Tengku Dewi Putri tengah mengandung anak keduanya.
Lewat unggahan di Instagram story, Tengku Dewi Putri memposting sederet bukti yang menunjukkan bahwa Andrew Andika main serong. Pengakuannya mengundang banyak simpati publik apalagi, perselingkuhan itu bukan yang pertama melainkan sudah sering dilakukan.
Berikut deretan potret Tengku Dewi Putri yang memilih menyerah pada Andrew Andika dan membongkar skandal perselingkuhan suaminya.
1. Tengku Dewi Sylvia Putri Siregar merupakan artis dan DJ yang menikah dengan Andrew Andika pada 8 April 2017 silam. Setelah menikah, keduanya kerap membagikan momen bahagia di media sosial.
2. Tengku Dewi Putri dikaruniai seorang putra Eshan Rayn Fischer dari pernikahannya dengan Andrew Andika. Begini cantiknya Tengku Dewi Putri saat usia kehamilan pertamanya memasuki trimester ketiga.
BACA JUGA: Tengku Dewi Putri Bongkar Identitas Ani-Ani Andrew Andika Senilai Rp2 Juta, Ternyata Masih Mahasiswi
3. Tiga tahun berlalu sejak melahirkan Eshan pada 4 April 2021, Tengku Dewi Putri kembali hamil dan mengandung calon anak kedua. Di kehamilannya yang kedua ini, Tengku Dewi Putri mengaku lebih berat dari saat mengandung Eshan.
4. Ia mengungkap ada lebih banyak keluhan yang dirasakan pada kehamilan keduanya. Mulai mood swing hingga kondisi badannya yang mudah pegal. Dirinya tak bisa sesantai seperti saat hamil pertama dulu.
BACA JUGA: Kini Terbukti, Dewi Perssik Pernah Sentil Perselingkuhan Andrew Andika di Acara Talkshow
5. Hamil dan melahirkan membuat Tengku Dewi Putri insecure. Terutama dengan bekas luka dari tindakan C-Section hingga stretch marks. Tapi Tengku Dewi mulai berubah dan mencoba mencintai dirinya, ia kini percaya diri memamerkan baby bump dengan penampakan stretch marks di bagian perut.
6. Tengku Dewi Putri yang dikenal cantik dengan pesonanya yang menawan membuat publik terkejut karena telah diselingkuhi berkali-kali oleh Andrew Andika. Mirisnya kelakuan tidak setia dari sang suami terus terjadi ketika mereka sudah menikah hingga punya anak.
7. Bahkan di saat dirinya tengah hamil tua, penyelewengan Andrew Andika tidak juga berhenti. Ironisnya, Tengku Dewi Putri sudah lama tahu dan Andrew Andika pun berjanji tidak akan mengulanginya.
8. Setelah sekian lama bersabar, Tengku Dewi Putri akhirnya memilih untuk menyerah pada Andrew Andika. Ia tak bisa lagi mendiamkan laporan-laporan netizen tentang kelakuan Andrew yang hobi flirting dengan sejumlah wanita.
9. Segera setelah membongkar bukti perselingkuhan Andrew Andika, Tengku Dewi Putri mendapat banyak dukungan dari netizen. Netizen yang berharap agar Tengku Dewi bisa kuat dengan cobaan itu terlebih saat ini dirinya sedang hamil.
10. Sebelumnya, Tengku Dewi sendiri pernah memposting potret cantik dirinya dengan caption yang seolah kode. “Invest in yourself,” tulis Tengku Dewi Putri yang sepertinya menjadi pertanda bahwa lebih baik untuk berinvestasi pada diri sendiri.
Berita Terkait
-
Diselingkuhi saat Mengandung, Perjuangan Berat Tengku Dewi Putri untuk Hamil Anak Kedua
-
Profil Andrew Andika, Artis yang Ketahuan Selingkuh dengan Ani ani
-
Heboh Andrew Andika Main Serong, Tengku Dewi Ternyata Sudah Pernah Ingatkan Soal Perselingkuhan Saat Tampil di TV
-
Andrew Andika Sempat Mesam-Mesem Tanya Istri Soal Selingkuh: Kamu Maafin Aku atau Nggak?
-
Istri Bongkar Borok Perselingkuhannya, Andrew Andika Ketahuan Bayar Ani-Ani Hingga Rp 10 Juta
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak
-
4 Rekomendasi Drakor Thriller Lee Je Hoon, Taxi Driver 3 Tayang Besok di Viu
-
Kode Voucher Promo Buy 1 Get 1 Film Dopamin di Cinepolis
-
Anthony Xie Tak Mau Bantah, Warganet Makin Yakin Rumah Tangga dengan Audi Marissa Bermasalah
-
Bayar Utang Orangtua hingga Raih AMI Awards, Ecko Show Bongkar Rahasia Sukses Tor Monitor Ketua
-
Helwa Bachmid Kerap Cium Kaki Habib Bahar Tiap Selesai Salat