Suara.com - Selain dengan Dustin Tiffani, interaksi Nagita Slavina dengan Marshel Widianto juga santer mencuri perhatian publik.
Seperti diketahui, Marshel Widianto merupakan salah satu talent RANS Entertainment yang diboyong Raffi Ahmad berlibur ke Korea pada pertengahan Mei 2024.
Pada kesempatan itu, Marshel Widianto tampaknya ingin mengabadikan momen berlibur ke Korea dengan membuat video sketsa komedi.
Suami Yansen Indiani alias Cesen eks JKT48 itu berkolaborasi dengan Nagita Slavina untuk memparodikan adegan drama Korea.
Dari unggahan yang beredar, Nagita Slavina mulanya sedang berjalan seraya menenteng payung berwarna merah muda.
Sementara itu, Marshel Widianto lari terpogoh-pogoh menghampiri Nagita Slavina seraya memegang tangan kirinya.
Selepas tangannya dipegang Marshel Widianto, menantu Amy Qanita tersebut mendadak menunjukan gestur jijik dengan ekspresi muntah-muntah.
"Drakor = drama korengan," bunyi caption yang disertakan Marshel Widianto.
BACA JUGA: 8 Momen Nagita Slavina Umumkan Nama dan Wajah Anak Kedua, Penuh Haru!
Cuplikan unggahan video Nagita Slavina muntah-muntah dipegang Marshel Widianto ini viral di media sosial Instagram dengan atensi sebanyak 4,3 juta jumlah tayangan.
"Top mantap is the best," sambungnya, dilansir dari akun Instagrm @marshel_widianto pada Rabu (15/5/2024).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian netizen melontarkan sindiran pedas terhadap adegan Nagita Slavina yang muntah-muntah.
"Sampai segitu gak enaknya sampai muntah, kasihan tuh Marshel," tulis seorang netizen.
"Pake akting muntah kesannya apa gitu ya?" kata netizen lain.
Berita Terkait
-
Lirikan Pratama Arhan ke Dita Karang Kepergok Warganet: Udah Punya Bini
-
Banyak yang Kaget Gaun Nagita Slavina di Nikahan Mahalini Capai Rp95 Juta: Itu Gajiku Setahun
-
Tas Nagita Slavina di Pernikahan Mahalini Kalah Mahal dari Para Bridesmaid
-
Tanggung Biaya Persalinan, Raffi Ahmad Booking Rumah Sakit Mahal Untuk Mpok Alpa
-
Tajir Melintir, Raffi Ahmad Janji Bakal Biayai Persalinan Mpok Alpa di Rumah Sakit Terbaik
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
-
Mahfud MD Bongkar Sisi Lain Sri Mulyani: Sebut Eks Menkeu 'Terlalu Protektif' ke Pegawai Bermasalah
Terkini
-
Ghost Rider: Spirit Of Vengeance: Misi Rahasia Nicolas Cage di Eropa Timur, Malam Ini di Trans TV
-
Gugatan Cerai Raisa Terancam Ditolak Hakim, Ini Alasannya
-
Dari Kandang Sapi ke Kerajaan Bisnis: Intip Kisah Inspiratif Shofi WJ alias Mba Madura yang Viral
-
Rumah dan Kliniknya Banjir Karangan Bunga Berisi Fitnah, Dokter Oky Pratama Lapor Polisi
-
Ria Ricis Ketakutan Dijodoh-jodohkan dengan Na Daehoon
-
Pesan Haru Onadio Leonardo untuk Istri saat Digiring Polisi
-
Heboh Anak Disentil Justin Hubner, Jennifer Coppen Beri Klarifikasi dan Pembelaan
-
Ogah Tangannya Kotor, Raisa Biarkan Netizen Bongkar Perselingkuhan Pasangannya
-
Ditangkap, Onadio Leonardo Titip Salam untuk Habib Jafar dan Deddy Corbuzier: Sorry Banget
-
Teka-teki Perceraian Julia Prastini Jule dan Na Daehoon Terjawab, Pengadilan Agama Bersuara