Suara.com - Ferdinand Adriansyah alias Ferdi anak keempat Sule buka-bukaan tentang hubungan dengan kakak-kakaknya, saat menjadi bintang tamu di podcast Maia Estianty.
Saat ditanya soal pernikahan Rizky Febian dengan Mahalini, Ferdi mengaku ikut bahagia. "Senang sih," kata Ferdi seperti dikutip dari Maia Al El Dul TV, Kamis (16/5/2024).
"Kalau kak Putri nikah, kamu senang nggak?" tanya Maia Estianty.
Berbeda dari reaksinya terhadap pernikahan Rizky Febian, Ferdi mengaku tak senang jika Putri Delina menikah. "Enggak sih," jawab bocah 12 tahun tersebut singkat.
BACA JUGA: Debut Jadi Aktor di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Ferdinand Dapat Pesan dari Sule
Rupanya Rizky Febian terlalu sibuk, sehingga tidak sering menghabiskan waktu bersama dengan Ferdi. Berbeda dengan Putri Delina yang hampir selalu ada di sisinya.
"Jadi biasa aja. Kalau ditinggal biasa aja," ujar Ferdi.
Sebenarnya Ferdi bukan tak memperbolehkan kakak perempuannya tersebut menikah. Namun dia hanya tak ingin ditinggal terlalu cepat.
BACA JUGA: Tak Hanya Putri Delina, Adab Mahalini ke Bintang Anak Mendiang Ibu Mertua Disorot
Ferdi mengatakan bahwa dirinya akan sangat sedih jika Putri Delina buru-buru menikah. Diketahui, Putri saat ini tengah menjalin hubungan dengan Jeffry Reksa.
"Berarti, Kak Putri sama Kak Jef jangan cepat-cepat nikahnya, karena Ferdi sedih," ujar Maia Estianty. "Iya," sahut Ferdi.
Di antara semua kakaknya, Ferdi memang paling dekat dengan Putri Delina. Wajar jika dia tak rela Putri cepat menikah dan meninggalkan keluarga.
Sementara itu, Ferdi bakal debut akting di film Dilan 1983: Wo Ai Ni. Keinginan Ferdi menjadi aktor cilik mendapat dukungan dari Sule.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Debut Jadi Aktor di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Ferdinand Dapat Pesan dari Sule
-
Kini Jadi Saudara Ipar, Ferdi Adik Rizky Febian Ungkap Karakter Asli Mahalini
-
Ketemu di Nikahan Rizky Febian, Tatapan Mata Sule ke Anak Mendiang Lina Jubaedah Jadi Sorotan
-
VIDEO Nathalie Holscher Ungkap Alasan Tak Hapus Foto Ferdi di Instagram, Alasannya Bikin Nyesek
-
Klarifikasi soal Acuhkan Adik, Jawaban Rizwan Fadilah Dianggap Terlalu Sombong
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki