Suara.com - Aaliyah Massaid satu langkah lebih dekat untuk mengarungi bahtera rumah tangga dengan Thariq Halilintar setelah melamar sang kekasih di Thailanda pada Rabu (15/5/2024).
Seiring santernya momen melamar Aaliyah Massaid di Thailand tersebut, profesi hingga harta kekayaan Thariq Halilintar juga ikut menuai atensi publik.
Selain ditaksir memiliki penghasilan fantastis, Thariq Halilintar juga sudah memiliki rumah jika kelak menikah dengan Aaliyah Massaid.
Dikutip dari YouTube RANS Entertainment pada Jumat (17/5/2024), berikut adalah sejumlah ruangan dan fasilitas yang terdapat di rumah Thariq Halilintar.
1. Kamar Pribadi
Saat dikunjungi Raffi Ahmad, penampakan kamar utama di rumah Thariq Halilintar sempat terungkap. Kamar tersebut tampak begitu luas bak rumah tipe 36.
Dalam kamar utama Thariq Halilintar tersebut, beberapa perabotan yang tersedia di antaranya kasur, sofa, lemari, hingga safety box.
"Enak kamar lu sumpah, wangi lagi. Woh duitnya di sini (safefy box) semua. Lu neggak taruh duit cash?" ujar Raffi Ahmad.
"Paling gopean (Rp500 juta)," ucap Thariq Halilintar.
2. Kolam Renang
Rumah Thariq Halilintar dilengkapi beberapa fasilitas, salah satu di antaranya adalah kolam renang yang terletak di bagian samping rumah.
BACA JUGA: Aaliyah Massaid: Dihujat Netizen, Dipuji Iriana Jokowi
"Ini rumahnya Thariq, dia mau bikin acara hari Sabtu. Lihat-lihat rumah lu, dong. Gue belum pernah ke rumah lu," tutur Raffi Ahmad.
3. Spot Kamar Anak
Berita Terkait
-
Ria Ricis Menangis Ungkap Cobaan Terberat Selama Hidup, Raffi Ahmad Sampai Tak Tega
-
Adu Koleksi Tas Mewah Aaliyah Massaid dan Fuji: Mantan vs Tunangan Thariq Halilintar
-
Harga Cincin Lamaran Aaliyah Massaid dari Thariq Halilintar Cuma Puluhan Juta, Bukan Gimmick atau Endorse?
-
Diragukan Prestasinya Bakal Jadi Besan Keluarga Halilintar, Jejak Digital Reza Artamevia Terkuak
-
Sama-Sama Dilamar di Luar Negeri, Intip Beda Harga Outfit Aaliyah Massaid dan Ranty Maria
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak
-
4 Rekomendasi Drakor Thriller Lee Je Hoon, Taxi Driver 3 Tayang Besok di Viu
-
Kode Voucher Promo Buy 1 Get 1 Film Dopamin di Cinepolis
-
Anthony Xie Tak Mau Bantah, Warganet Makin Yakin Rumah Tangga dengan Audi Marissa Bermasalah
-
Bayar Utang Orangtua hingga Raih AMI Awards, Ecko Show Bongkar Rahasia Sukses Tor Monitor Ketua
-
Helwa Bachmid Kerap Cium Kaki Habib Bahar Tiap Selesai Salat