Suara.com - Ria Ricis blak-blakan mengungkap hal terberat yang pernah ia hadapi semasa hidupnya ketika menjadi bintang tamu di acara yang dipandu Raffi Ahmad.
Mengutip dari YouTube Rans Entertainment, awalnya terlihat Raffi Ahmad yang bertanya kepada Ria Ricis terkait hal terberat yang pernah dirasakan oleh ibu satu anak tersebut.
Adik Oki Setiana Dewi itu lantas menjawab jika hal terberat yang pernah ia rasakan sepanjang hidupnya adalah ketika dirinya kehilangan sang ayah pada 2021 lalu.
Ria Ricis merasa kepergiaan ayahnya begitu membuatnya terpukul karena ia tak memiliki figur kakak laki-laki. Ditambah dengan dirinya yang tinggal berjauhan dengan sang ayah.
Kesedihan Ria Ricis semakin bertambah lantaran di akhir usia sang ayah, dirinya berada jauh di luar kota. Ia bahkan tak bisa ikut mengantarkan ayahnya ke peristirahatan terakhir.
"Yang paling berat kehilangan papa. Berat karena aku kan enggak punya abang, terus sama papa juga jauh kan jaraknya. Kan papa terakhir di Batam, aku di Jakarta," kata Ria Ricis.
"Terus pas papa pulang ke rahmatullah aku enggak di rumah, jadi enggak ketemu. Enggak sempat nemenin sampai liang lahat. Itu 2021 papa meninggal," imbuhnya.
Melihat dan mendengar Ria Ricis menangis saat menjawab pertanyaannya, Raffi Ahmad merasa tak tega. Ia bahkan sampai meminta maaf karena telah membuat Ria Ricis nangis.
"Yah udah nangis. Salah kalik aku tanya ini," kata Raffi.
Baca Juga: Ria Ricis Curhat Anak Belum Lancar Bicara, Reaksi Iis Dahlia Tuai Pujian
"Maaf ya Cis ya," imbuhnya.
Berita Terkait
-
Ria Ricis Curhat Anak Belum Lancar Bicara, Reaksi Iis Dahlia Tuai Pujian
-
Seperti Rakyat Kebanyakan, Ternyata 'Sultan Andara' Raffi Ahmad-Nagita Slavina Pilih Air Mineral Ini
-
Beda Nasib Ria Ricis Sebelum dan Sesudah Bercerai, Ngaku Tak Punya Harta Lagi
-
Susul Nagita Slavina ke Korea, Wajah Nisya Ahmad Jadi Sorotan: Kok Beda
-
Jamu Raffi Ahmad dan Ayu Dewi di Solo, Adab Selvi Ananda Jadi Perbincangan
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun
-
Usia 50-an Cocoknya Pakai Warna Lipstik Apa? Ini 7 Pilihan Elegan yang Patut Dicoba
-
5 Sepatu New Balance yang Mengandung Kulit Babi, Kenali Series Pig Skin Agar Tak Salah Beli
-
5 Rekomendasi Parfum Wanita yang Murah, Wangi Elegan dan Tahan Lama
-
Kenapa Sepatu New Balance Mahal? 5 Sepatu Lokal Ini Bisa Jadi Alternatif yang Lebih Murah
-
5 Parfum Aroma Teh untuk Wanita Kantoran, Wanginya Meninggalkan Jejak
-
Siapa Gusti Purbaya? Umumkan Diri Jadi Raja Keraton Solo yang Baru