Suara.com - Suasana arisan Geng Cendol kali ini sedikit berbeda dari biasanya. Bertempat di rumah Aurel Hermansyah, anak-anak dari anggota Geng Cendol tampak ikut serta.
Pemeran utama dalam playdate ini siapa lagi kalau bukan Rayyanza putra kedua Nagita Slavina dan Ameena putri Aurel Hermansyah.
Baca Juga: Akui Anggota Paling Kecil di Geng Cendol, Aurel Hermansyah Tuai Sindiran Pedas
Selain itu, interaksi Mikhayla putri Nia Ramadhani dan Rayyanza putra sulung Nagita Slavina sukses mencuri perhatian.
Baca Juga: Geng Orang Kaya Bukber, Outfit Nagita Slavina Kena Sentil: Gak Nyambung!
Padahal seperti diketahui, Mikhayla diketahui lebih tua 3 tahun dari Rafathar.
Seperti apa suasana saat anak-anak Geng Cendol berkumpul? Berikut ulasannya.
1. Rayyanza dan Ameena seperti biasa langsung akrab. Rayyanza bahkan membawakan Ameena hadiah.
2. Didampingi pengasuh masing-masing, Rayyanza dan Ameena makan bersama sambil saling menggoda dengan sentuhan.
Baca Juga: Rafathar dan Mikhayla Mendadak Dijodohkan, Disebut Cocok Karena Sama-Sama Anak Miliarder
3. Sementara Rafathar dan Arsya putra Ashanty yang selisih usianya hanya satu tahun bermain bola di lapangan rumah Aurel Hermansyah.
4. Tak lama kemudian, Kanaka putra Tya Ariestya yang seumuran dengan Arsya ikut main bola. Rayyanza pun ikut-ikutan meski hanya jadi 'tim hore'.
5. Es krim membuat Rayyanza kembali duduk anteng bersama Ameena. Mereka masing-masing menikmati es krim dalam diam.
6. Aruni putri Caca Tengker lantas join dengan mainannya. Tumben Rayyanza dan Aruni yang merupakan saudara sepupu tidak bertengkar ya!
7. Arsy putri Ashanty lantas bertemu Mikhayla anak sulung Nia Ramadhani. Jarak usia yang hanya dua tahun membuat keduanya langsung akrab.
8. Namun yang paling bikin heboh ialah ketika Mikhayla mengajak ngobrol Rafathar. Raffi Ahmad pun langsung menggunakan akun TikTok-nya untuk cie-ciein sang putra.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki