Suara.com - Kabar bahagia mengenai kehamilan Syahrini membuat kisah cintanya dengan Reino Barack kembali diperbincangkan. Meski diwarnai rumor-rumor tidak menyenangkan, pasangan ini terlihat harmonis dalam setiap unggahan di media sosial.
Syahrini dan Reino Barack memang menjalani hubungan yang singkat sebelum memutuskan untuk melanjutkan ke jenjang pernikahan. Meski begitu, restu diberikan oleh kedua orangtuanya.
Restu tidak hanya diberikan oleh pihak Syahrini, namun juga keluarga Reino Barack yang dikenal sebagai keluarga konglomerat di Indonesia. Kabarnya sikap Syahrini disukai oleh kedua orangtua Reino Barack.
Sementara itu, di balik sikap Syahrini tersebut, ada riwayat pendidikan yang tidak main-main. Meski terjun ke dunia hiburan, pelantun lagu Sesuatu itu tetap memperhatikan pendidikannya.
Calon ibu ini bahkan sempat tidak diperbolehkan menjadi penyanyi dan mengeluarkan album oleh sang Ayah. Alasannya tak lain karena saat itu, Syahrini belum lulus kuliah.
Syahrini menghabiskan masa sekolahnya di kampung halaman di Sukabumi. Syahrini adalah alumni dari SDN I Begeg yang ada di Sukabumi.
Kemudin Syahrini melanjutkan pendidikan di SMPN 3 Sukabumi. Pendidikan Syahrini berlanjut ke jenjang SMA, tepatnya di SMAN 2 di Sukabumi.
Lulus dari sana, Syahrini memilih untuk belajar Ilmu Hukum. Syahrini berkuliah di Universitas Pakuan di Bogor dan lulus pada tahun 2001.
Sementara itu, pendidikan Reino Barack justru lebih menarik. Suami dari Syahrini ini ternyata lulusan dari Yayasan Al Azhar.
Baca Juga: Tak Kalah dari Reino Barack, Thariq Halilintar Juga Punya Panggilan Khusus untuk Ibu Pasangan
Tak heran jika Reino Barack berhasil mendapatkan hati Syahrini dengan bacaan salatnya yang bagus. Sedari kecil, Reino dibekali dengan pendidikan agaam yang baik.
Kemudian saat usianya 13 tahun, Reino Barack pernah menempuh pendidikan di luar negeri. Tepatnya di negara Swiss.
"Saya tahun (19)98 itu pergi ke Swiss sejak SMP kelas 3 tepatnya jadi jauh lebih muda waktu saya usia 13 tahun," kata Reino Barack, dilansir pada Jumat (31/5/2024).
Soal pendidikan yang lebih tinggi, Reino diketahui berkuliah di Perancis. Kakak ipar Aisyahrani ini lulusan dari International Finance dan International Economics di American University Paris, Perancis.
Berita Terkait
-
Sekarang Elegan Dulu Suka Ugal-ugalan: Begini Kontroversialnya Syahrini dan Mobil Lamborghininya Sedekade Silam
-
Syahrini Taruh Tas Hermes Rp1,1 Miliar di Atas Meja, Netizen Bandingkan dengan Nagita Slavina
-
Dikatai Kere Oleh Haters, Syahrini Bungkam dengan Hermes Spesial Order Seharga Rp1,1 M!
-
Sudah Hamil Besar, Syahrini Akan Melahirkan di Mana?
-
Tak Kalah dari Syahrini, Reino Barack Ternyata Luluhkan Ibu Mertua dengan Bacaan Al Quran
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Sule Minta Rizky Febian Tak 'Ngadu' ke Ayahnya Saat Ada Masalah dengan Mahalini
-
Dituduh Hamil Usia 15 Tahun, Pedihnya Cinta Laura Dibully Sampai Benci Diri Sendiri
-
Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4
-
Azizah Salsha Banting Setir dari Tenis ke Padel, Langsung Sabet Kemenangan di TOSI Season 4
-
Sidang Cerai Perdana Raisa Hamish Daud Digelar Besok, Mediasi Jadi Penentu
-
Dukungan Menyentuh Beby Prisillia untuk Onad: Kamu Suami Terbaik!
-
Tetap Anggap Onad Sahabat, Kocaknya Deddy Corbuzier Pertanyakan Program Login
-
Terungkap! Ini Modus 'Gali Lobang Tutup Lobang' yang Dipakai Admin untuk Tipu Fuji
-
Surat Cinta Jerome Polin untuk Mendiang Ayah
-
Siapa Sabrina Alatas? Sosok Chef Muda Mirip Raisa, Diduga Selingkuhan Hamish Daud