Suara.com - Aurel Hermansyah yang hendak berangkat ibadah haji 2024 ini justru dikabarkan masuk rumah sakit.
Momen Aurel Hermansyah masuk ke Unit Gawat Darurat (UGD) rumah sakit sampai harus pasang infus pun ada dalam konten Youtube AH terbaru.
Penyebab anak Anang Hermansyah itu berbaring di rumah sakit nampaknya karena menjalani diet ketat sebelum ibadah haji.
Saat Aurel Hermansyah berbaring di ranjang rumah sakit dengan alat infus di tangannya, Atta Halilintar meminta istrinya untuk tak lagi diet ketat.
"Kamu jangan diet dulu ya sayang," kata Atta Halilintar dalam konten Youtubenya.
"Nggak, nggak papa," ujar Aurel Hermansyah.
Karena itu, kakak Thariq Halilintar ini meminta istrinya tak perlu khawatir mengonsumsi nasi.
"Makan nasi yang banyak dulu deh. Udah sayang, yang penting itu no karbo tapi nggak usah minum obat diet," katanya.
Ayah dua anak itu menyarankan istrinya untuk diet sewajarnya dengan cara olahraga dan mengurangi karbohidrat daripada mengonsumsi obat diet.
Baca Juga: Maia Estianty Kasih Selamat ke Aaliyah Massaid, Harga Cincin Tunangannya Langsung Jadi Sorotan
"Jadi, kamu dietnya yang normal aja, olahraga, nggak makan karbo tapi sayur sama buah gitu," ujar Atta Halilintar.
Atta Halilintar sendiri beranggapan bhawa diet terlalu ketat sampai mengonsumsi obat justru akan membahayakan kesehatan tubuh.
"Alami aja udah, jangan yang langsung bahaya. Kalau aku sih nggak bisa ya perutku nggak isi makanan terus minum obat diet nggak bisa," ujar Atta Halilintar.
Suami Aurel Hermansyah ini pun meminta publik tak meniru cara istrinya diet ketat dengan cara tak makan, tetapi mengonsumsi obat diet.
"Gini kalau dietnya terlalu totalitas, nggak makan tapi minum obat diet. Jangan ditiru ya," kata Atta Halilintar.
Berita Terkait
-
7 Artis Dikritik Cium Bibir Anak, Terbaru Krisdayanti dan Aurel Hermansyah
-
Jarang Bareng Lagi, Paula Verhoeven Sempat Ngeluh Baim Wong Sering Bandingkan Dirinya dengan Nagita Slavina
-
Trauma dengan Pernikahan Orangtuanya, Azriel Hermansyah Akui Sempat Posesif ke Sarah Menzel
-
Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid Bakal Gelar Acara Lamaran, Atta Halilintar Bocorkan Sedikit Dekorasi Acaranya
-
Paula Verhoeven Tak Ikut Geng Nagita Slavina Lagi Usai Hijrah, Keluar dari Geng Cendol?
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Nikita Mirzani Resmi Banding Vonis 4 Tahun Penjara, Pengacara Soroti Pasal Pemerasan
-
Profil Jay Alatas Ayah Sabrina Alatas, Ternyata Mantan Suami Christy Jusung
-
Kini Tegur Fans Sarwendah, Dulu Ruben Onsu Ngaku Tak Cemburu Kalau Orang Lain Dekati Anaknya
-
Megawati Ngaku Tak Punya Ponsel: Karena Aku Orang yang Dicari
-
Onadio Leonardo Ajukan Rehabilitasi, Polisi Ungkap Kondisi Terkini
-
Urine Negatif, Beby Prisillia Kirim Pesan Haru untuk Onadio Leonardo yang Masih Ditahan
-
Dituding Selingkuh dengan Sabrina Alatas, Instagram Hamish Daud Digeruduk Fans Raisa
-
Onad Ditangkap Polisi Terkait Kasus Narkoba, Adipati Dolken Ngaku Kecewa Tapi Tak Kaget: Sudah Biasa
-
Happy Asmara Mendadak Curhat Pernah Diselingkuhi Sebelum Tunangan
-
Air Mata di Ujung Sajadah 2: Citra Kirana Dihadapkan pada Cinta dan Kehilangan Seorang Anak