Suara.com - Kabar mengejutkan kembali datang dari penyanyi Virgoun. Vokalis grup Last Child tersebut ditangkap polisi karena dugaan kasus penyalahgunaan narkoba.
Pihak kepolisian dari Polres Metro Jakarta Barat lalu membenarkan kabar tersebut.
"Benar. Iya (Virgoun ditangkap karena kasus narkoba)," kata Kapolres Jakarta Barat, Kombes Pol M Syahduddi kepada awak media melalui pesan singkat, Kamis (20/6/2024).
Sayangnya, Kombes Pol M Syahduddi belum mau menjelaskan detail penangkapan sang penyanyi.
Belum diketahui pula narkoba jenis apa yang didapatkan polisi sebagai barang bukti Virgoun menyalahkangunakan obat terlarang tersebut.
"Detail nya ke kasat narkoba ya," tutur Kombes Pol Syahduddi terkait penangkapan Virgoun.
Kabar Virgoun ditangkap dalam kasus narkoba tentu saja mengejutkan. Pasalnya, musisi 37 tahun ini diketahui memilih jalan hijrah sejak beberapa tahun lalu.
Namun, berita soal Virgoun belakangan diramaikan terkait perceraiannya dengan Inara Rusli. Dalam kasus rumah tangganya ini, pelantun "Surat Cinta untuk Starla" ini dituding selingkuh dengan perempuan lain.
Baca Juga: Pamer Hobi Baru, Aksi Inara Rusli Naik Kuda dan Memanah Banjir Pujian Warganet
Berita Terkait
-
Pamer Hobi Baru, Aksi Inara Rusli Naik Kuda dan Memanah Banjir Pujian Warganet
-
Kecantikan Inara Rusli Bikin Igun Gak Ngedip, Netizen: Bakal Rebutan Pensil Alis Nih
-
Inara Rusli Diisukan Dekat dengan Ivan Gunawan, Eva Manurung Beri Pesan Menohok untuk Virgoun: Kamu Harus Bayar Harganya
-
Diisukan Dekat, Inara Rusli Puji Ketampanan Ivan Gunawan: Dia Good Looking
-
Inara Rusli Buka Suara soal Hubungannya dengan Ivan Gunawan, Sudah Ada Panggilan Sayang?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Setia Temani Onad Rehabilitasi, Beby Prisillia Pegang Janji di Hadapan Tuhan: Dia Butuh Gue
-
Boiyen Dipastikan Tak Terlibat Kasus Penggelapan Sang Suami
-
Pro Kontra Aksi Pasha Ungu 'Semprot' Veronica Tan di Rapat DPR, sampai Dituding Cari Panggung
-
Pekerjaan Rully Anggi Akbar yang Dituntut Cerai Boiyen
-
Profil Afan DA 5, Pedangdut yang Disebut Dewi Perssik Minta Bayaran Serupa Lesti Kejora
-
Jennifer Coppen Santai Ungkit Kecelakaan Dali Wassink, Ucapannya Dianggap Kelewatan
-
Ernest Prakasa Bahas Keuntungan Film Agak Laen, Ternyata Dibagi-bagi ke Pihak-Pihak Ini
-
Guru SD Pamulang Dipolisikan Usai Nasihati Murid, Netizen Ramaikan Petisi...
-
Kakak dari Jerman Akhirnya Tiba, Air Mata Farah Pecah saat Bersimpuh di Nisan Lula Lahfah
-
15 Kontestan Indonesian Idol XIV Terpilih, Ada yang Dianggap Tak Layak