Di dalam video berdurasi 14 menit itu Thariq dan Aaliyah terlihat keletihan usai menggelar resepsi.
Dalam suasana yang intim, Thariq pun memberikan servicenya sebagai seorang suami kepada istrinya yang tampak letih.
Thariq terlihat mengecup tangan sang istri hingga memijitnya.
Aaliyah pun meresponnya dengan sumringah.
"Aduh enak banget sumpah," celetuk Aaliyah.
Video itupun sukses menyedot perhatian hingga ditonton 2 juta kali.
Tak sedikit diantara netizen yang memberikan pujian atas sikap Thariq ke istrinya.
3. Cium Tangan Diperdebatkan
Polah Aaliyah dan Thariq seusai menikah kerap kali jadi perhatian publik. Salah satunya ketika mereka menunaikan sholat berjamaah.
Baca Juga: Pamer Aaliyah Salat Dhuha, Thariq Halilintar Disentil Jangan Dikit-Dikit Posting: Takut Kena Ain
Usai sholat, Aaliyah tampak mencium tangan Thariq selaku imamnya kini.
"Cie udah bisa sholat berjamaah sama Thariq berarti udah kelar ya datang bulannya," terang video yang dibagikan akun TikTok @/esmeralda__9999.
Akun itupun kemudian menyorot kuku Aaliyah yang baru kelar dihias untuk keperluan menikah.
"Salfok sama nail artnya, sholat kok masih nempel tu," tulisnya.
Perkara sepele itupun memicu perdebatan publik.
"Hampir semua tukang nail art bilang kalo ada yang boleh buat sholat, asal tau aja kutek ngga meresap sampai ke kuku itu ngga sah wudhunya," kata netizen.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Virgoun Restui Ahmad Dhani dengan Inara Rusli: Aku Sih Yes
-
Pesan Terakhir Lula Lahfah ke Jennifer Coppen Terungkap, Titip Doa untuk Laura Anna
-
Ojeknya Pernah Dipesan, Pengemudi Ojol Bongkar Sifat Asli Manohara
-
Lula Lahfah Ungkap Keinginan Sederhana Sebelum Meninggal
-
Willie Salim Klarifikasi Tudingan Giveaway Settingan: Aku Tidak Pernah Berniat
-
Ranty Maria dan Rayn Wijaya Menikah Besok, Intip Jadwal Live Streamingnya
-
Betrand Peto Diisukan Diusir Sarwendah, Jordi Onsu Semprot Penyebar Hoaks: Bohong!
-
Konten Promosi Whip Pink Tuai Kritik, Brand Tahu Kalau Disalahgunakan?
-
Diungkit soal Masa Lalu dengan Wendy Walters, Reza Arap Janji Perjuangkan Nama Baik Lula Lahfah
-
Curhat Pilu Lula Lahfah ke Keanu Agl Sehari Sebelum Meninggal Dunia: Gue Takut Banget