Suara.com - Kabar kelahiran anak pertama Syahrini dan Reino Barack ramai diragukan publik ini turut terdengar ke telinga seorang psikolog, Lita Gading.
Lewat akun Instagram-nya, Lita Gading pasang badan membela Syahrini. Dia menilai, sang biduan telah hijrah sehingga wajar semata tidak mengekspos kehamilannya secara berlebihan.
"Sekarang ini, Syahrini kan sudah hijrah. Jadi, dia tidak perlu mengeksposkan dirinya dengan hal-hal yang berbau duniawi (seperti) eksposure dan sebagainya," ujar Lita Gading.
Di samping itu, Lita Gading juga mencurigai pemilik nama asli Rini Fatimah Zaelani itu enggan gembar-gemor kehamilannya karena khawatir ain.
"Ada istilah kata, kalau terlalu pamer tentang kehamilan, amit-amit akan terjadi masalah nantinya. Barangkali ini adalah bentuk tirakatnya Syahrini, makanya tidak diekspos besar-besaran kehamilannya," sambung Lita Gading.
Oleh karena itu, Lita Gading menegur warganet yang meragukan prosesi lahiran anak pertama Syahrini dan Reino Barack. Dia juga mengajak publik agar berhenti melakukan hal tersebut.
"Kalian suka atau tidak suka sama Syahrini, tolong dong jangan berkomentar tentang kelahirannya bohongan lah, kehamilannya bohongan lah. Kita tidak tahu berapa lama perjuangan Syahrini untuk mendapat anak," ucap Lita Gading.
Cuplikan unggahan video komentar Lita Gading atas warganet yang meragukan kelahiran anak pertama Syahrini ini viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak
"Karunia terindah saat kita melahirkan anak yang kita dambakan," tulis akun TikTok @litagading5, dikutip pada Sabtu (10/8/2024).
Baca Juga: Lulusan Hukum, Gaya Parenting Syahrini ke Princess R Beda dari yang Lain
Perihal itu, sejumlah wagranet turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Kata Rani adiknya, Syahrini pernah keguguran di awal-awal pernikahannya. Makanya dia harus hati-hati," tulis seorang warganet.
"Tidak perlu gembar-gembor tentang Syahrini karena beliau hidupnya baik-baik," kata warganet lain.
"Setuju banget. Syahrini yang dulu dengan yang sekarang jauh beda, betul dengan Lita mungkin Syahrini betul-betuk mensyukuri keadaannya sekarang," imbuh warganet yang lainnya.
Berita Terkait
-
Kondisi Tubuh Syahrini Pasca Lahiran Jadi Perbincangan Publik: Siapa Bilang Dia Hamil Palsu?
-
Pakai Kaus Polo Warna Pink, Penampilan Reino Barack Curi Perhatian: Sangat Sayang Baby R
-
Baru Lahiran, Penampilan Syahrini saat Gendong Princess R Tuai Sorotan: Gemoy
-
Bak Gajah dan Semut! Biaya Persalinan Syahrini di RS Elit Singapura Dibandingkan Pasien BPJS Kesehatan
-
Lulusan Hukum, Gaya Parenting Syahrini ke Princess R Beda dari yang Lain
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Siapa Jeffrey Hendrik yang Ditunjuk Jadi Pjs Dirut BEI?
-
Harga Pertamax Turun Drastis per 1 Februari 2026, Tapi Hanya 6 Daerah Ini
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
Terkini
-
Rey Mbayang Pasang Badan Usai Filmnya dengan Dinda Hauw Disebut Sepi Penonton
-
Sikap Bijak Kenny Austin ke Amanda Manopo di Tengah Tuduhan 'Hamil Anak Haram'
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Pavane, Film Debut Moon Sang Min di Netflix
-
Permintaannya Ditolak, Ammar Zoni Tetap Dikembalikan ke Nusakambangan Usai Sidang Selesai
-
Tampil di Ultraverse Festival, Bernadya Gugup Nyanyikan Lagu Baru
-
Jennifer Coppen Kecewa Eks Mertua Bahas Kamari Panggil Justin Hubner 'Papa' di TikTok
-
Irfan Hakim Pegang Kartu AS Denada Soal Ressa, Ogah Bocorkan Demi Netralitas
-
Mimi Peri Tolak Oplas Biar Cantik, Takut Bohongi Tuhan
-
Mengenal 4 Karakter Baru Bridgerton Season 4, Kunci Konflik Cinta Benedict
-
Curhat Pilu Nurul Akmal Hanya Diangkat PPPK Paruh Waktu: Apakah Aku Tidak Pantas?