Suara.com - Shella Saukia, selebgram sekaligus sahabat Cut Intan Nabila turut memberi klarifikasi mengenai kabar Cut Intan Nabila yang berencana bakal mencabut laporan terhadap suaminya, Armor Toreador.
Menurutnya, kabar tersebut tidak benar. Sampai saat ini proses hukum Armor Toreador atas dugaan KDRT masih terus dilakukan polisi.
"Alhamdulillah dari pihak @cut.intannabila proses tetep berjalan gak ada Cabut laporan, nggak ada Rujuk," tulis Shella Saukia di akun Instagram-nya.
Shella pun meminta kepada warganet untuk tidak langsung percaya dengan segala kabar yang belum dipastikan kebenarannya. "Jangan dengerin dulu kabar-kabar yang hoax ya teman-teman," kata Shella.
Selain itu, dia juga memastikan perempuan tiga anak itu bakal mengajukan perpisahan kepada suaminya secara baik-baik.
"Cuma dijalani prosesnya dengan rapi dan Intan juga akan jalani proses perpisahan dengan terhormat," ujarnya.
Polisi pun mengaku, bakal mengawal terus kasus Armor Toreado atas dugaan KDRT terhadap Cut Intan Nabila.
Kapolres Bogor, Rio Wahyu Anggoro bahkan mengungkap bila laporan tersebut dilakukan oleh pihaknya sendiri.
Selain itu, bila benar terjadi damai Armor Toreado tetap akan bersidang karena ada dugaan pelanggaran pasal penganiayaan dan perlindungan anak yang merupakan delik murni.
Baca Juga: Rizky Billar Tak Sudi Disamakan dengan Armor Toreador soal KDRT: Gue Nggak Terbukti
"Sehingga kalau misalnya damai, itu tetap jalan dan saya akan terus melaksanakan itu mengawal sampai dengan pengadilan," kata Rio kepada awak media di kantornya.
Sebelumnya ada kabar Cut Intan Nabila akan mencabut laporan terkait kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) yang dilakukan saminya, Armor Toreador.
Kabar ini menjadi viral di media sosial, terutama di platform X atau dulu yang dikenal dengan Twitter.
Berita Terkait
-
Bukan Cut Intan Nabila, Ini Dia yang Laporkan Armor Pelaku KDRT ke Polisi
-
Rizky Billar Tak Sudi Disamakan dengan Armor Toreador soal KDRT: Gue Nggak Terbukti
-
Temui Ustaz Adi Hidayat Didampingi Sahabat, Kondisi Cut Intan Nabila Jauh Lebih Baik
-
Ibu Bela Armor Toreador Pelaku KDRT Cut Intan Nabila? Ini Fakta Sebenarnya
-
Ramai Kasus KDRT Cut Intan Nabila, Deddy Corbuzier Ternyata Pernah Pukul Wanita
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
Terkini
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi
-
Tutorial Beli 2 Tiket Film Esok Tanpa Ibu tapi Bayar Satu Saja di Cinema XXI
-
Di Tengah Drama Keluarga, Victoria Beckham Dianugerahi Gelar dari Kementerian Kebudayaan Prancis
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia
-
Kalau Waktu Bisa Diulang, Jule Ogah Nikah Muda: Nikmati Dulu Masa Muda
-
Muncul Tanpa Hijab, Julia Prastini Akui Diceraikan Na Daehoon karena Perbuatannya
-
Pasukan 1000 Janda, Kisah Para Perempuan Perkasa Indonesia Bakal Segera Hadir
-
Orangtua Waspada, Dinar Candy Edukasi Narkoba Jenis Baru: Bentuknya Mirip Balon Ulang Tahun