Suara.com - Kontroversi Tasyi Athasyia seolah tak ada habisnya. Kembaran Tasya Farasya itu kembali tersandung kasus dengan eks karyawan.
Dalam pengakuan yang beredar di media sosial, Tasyi Athasyia dituding melakukan kekerasan dan tidak membayar penuh gaji mantan karyawannya.
Ini bukan pertama kalinya Tasyi Athasyia disorot karena masalah negatif. Sebelumnya istri Syech Zaki itu ramai dikritik karena beberapa alasan.
Langsung saja, berikut deretan kontroversi Tasyi Athasyia yang sukses menghebohkan media sosial.
1. Marah-marah pada Satpam Restoran Cepat Saji
Tasyi Athasyia pernah memarahi seorang satpam salah satu restoran cepat saji karena saat itu sang anak nyaris tertabrak mobil yang melintas.
Ibu empat anak itu bahkan meminta pihak restoran menegur satpam tersebut. Aksi Tasyi menuai komentar pedas warganet lantaran dianggap berlebihan.
2. Berseteru dengan Keluarga Sendiri
Tasyi Athasyia sempat berseteru dengan saudara kembarnya sendiri, Tasya Farasya. Duduk perkaranya adalah ulang tahun sang mama, Ala Alatas.
Baca Juga: Tasyi Athasyia Polisikan Akun yang Sebar Informasi Dirinya Zalim ke Mantan Karyawan
Sementara Tasya memilih diam, Tasyi Athasyia terus memojokkan keluarganya. Dalam video klarifikasi yang dirilis bersama suami, Tasyi bahkan mengisyaratkan bahwa ibunya pilih kasih.
3. Kontroversi Cotton-bud Rp1 Miliar
Tasyi Athasyia pernah menuai kontroversi karena ucapannya dalam vlog bersama Tasya Farasya. Tasyi mengatakan bahwa uang Rp1 miliar hanya untuk membeli cotton bud anak-anaknya.
Warganet mengkritik Tasyi seolah pamer kekayaan yang dimiliknya. Namun dia meluruskan bahwa ucapannya tidak bermaksud menyinggung siapapun.
4. Dilaporkan ke Polisi oleh Mantan Karyawan
Kembali pada Juni 2023, Tasyi Athasyia dilaporkan oleh mantan karyawan bernama Putri di Polda Metro Jaya atas tuduhan pengancaman dengan kekerasan.
Berita Terkait
-
Tasyi Athasyia Polisikan Akun yang Sebar Informasi Dirinya Zalim ke Mantan Karyawan
-
Tasyi Athasyia Gercep Banget Klarifikasi Dituding Ludahi Karyawan, Seperti Apa Isinya?
-
Tasyi Athasyia Kembali Dituding Lakukan Kekerasan ke Eks Karyawan: sampai Diludahi
-
Netizen Kompor, Mama Ala Disebut Lebih Bahagia Dapat Kejutan Ultah dari Tasya Ketimbang Tasyi
-
Perkara Renovasi Kamar Asisten, Tasyi Athasyia Kembali Ungkit Kasusnya dengan eks Karyawan
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV