Suara.com - Sosok Raffi Ahmad lagi-lagi menjadi perbincangan publik. Kali ini, suami Nagita Slavina itu ikut tersorot di tengah pusara Pilkada 2024.
Pasalnya, Raffi Ahmad kepergok menawari sejumlah jabatan kepala daerah ke sejumlah teman-teman terdekatnya. Hal ini membuat sang presenter sekaligus aktor diduga menjadi 'makelar jabatan'.
Selain itu, laki-laki 37 tahun itu juga pernah menawari jabatan mentereng lain ke keluarga terdekatnya.
Siapa saja sosok yang pernah ditawari Raffi Ahmad jabatan mentereng, baik di dunia politik maupun tidak? Simak rangkumannya yang telah dibuat oleh tim Suara.com berikut ini.
1. Jeje Govinda
Adik ipar Raffi Ahmad ini pernah ditawari jabatan komisaris di perusahaan kakak Syahnaz Sadiqah, RANS Entertainment. Namun, permintaan ini ditolak mentah-mentah.
"Saya nawarin Jeje, 'Je, lu jadi komisaris gue aja, deh, di RANS. Santai aja, gaji mah aman'. (Jeje menjawab) 'Nggak mau'," celetuk Raffi Ahmad pada Maret 2024 lalu.
Pria bernama asli Ritchie Ismail itu berasalan ingin fokus terjun ke dunia politik seperti keinginan almarhum ayahnya.
"Jeje lebih mengabdikan diri ke masyarakat. Mau mengindahkan keinginan almarhum papanya," jelas Raffi Ahmad.
Baca Juga: Bermunculan Akun Ungkap Kebaikan Raffi Ahmad Bikin Curiga: Buzzer!
2. Sule
Komedian Sule mengaku pernah ditelepon Raffi Ahmad pagi-pagi dan diminta menjadi Wali Kota Bekasi. Hal ini diungkapnya saat menjadi bintang tamu Podcast Depan Pintu (PDP).
"Kemarin Raffi, (ditawari) di Depok apa Bekasi, Bekasi. Wali Kota Bekasi. Raffi telepon, 'Mau nggak jadi wakil wali kota?'. Pagi-pagi jadi wakil wali kota, ngopi dulu kenapa? Baru bangun wali kota, waduh," tutur ayah dari penyanyi Rizky Febian.
Ini bukan pertama kalinya Sule ditawari menjadi kepala daerah oleh banyak pihak. Namun, ayah mertua Mahalini ini selalu menolak.
Pernyataan Sule sampai ditanggapi oleh komika Pandji Pragiwaksono, "Tampaknya Sule ga ngeh dia baru aja ngebuka sesuatu."
3. Irwansyah
Berita Terkait
- 
            
              Gelar Jajarans Lagi, Nagita Slavina Gandeng Nadhif Basalamah Hingga Vierratale
- 
            
              Dijuluki Makelar Jabatan, Raffi Ahmad Malah Selalu Tolak Tawaran Pejabat Maju Pileg hingga Pilkada
- 
            
              Bedanya Perlakuan Nagita Slavina ke Aaliyah Massaid dan Fuji di Acara Fadil Jaidi
- 
            
              Beneran Makelar Jabatan? Raffi Ahmad Sempat Tawari Irwansyah Jadi Pengganti Riza Patria di Pilkada Tangsel
- 
            
              Sering Kasih Bantuan, Raffi Ahmad Lupa Pernah Modali Orang Nikah Rp50 Juta
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
- 
            
              Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
- 
            
              Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
- 
            
              Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
- 
            
              Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
- 
            
              Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
Terkini
- 
            
              Deretan Konser dan Festival Musik yang Akan Digelar November 2025, Ada Sheila On 7 hingga TV Girl
- 
            
              Gara-Gara Aurel Hermansyah Sering Nonton Film Horor, Ameena Kepingin Jadi Zombi
- 
            
              Kini Ditangkap Polisi, Onadio Leonardo Pernah Akui Cinta Narkoba: Best Thing Ever
- 
            
              Tak Selalu Mencekam, 5 Rekomendasi Film Halloween Seru untuk Ditonton Bareng Keluarga
- 
            
              Polisi: Onadio Leonardo Korban Penyalahgunaan Narkoba, Bukan Pengedar
- 
            
              Nostalgia Mencekam Malam Halloween: 3 Film Horor Klasik Ini Wajib Masuk Daftar Tonton
- 
            
              Masalah Tak Ada Habisnya, Fuji Datangi Polres Jaksel Beri Keterangan Tambahan
- 
            
              Bukan Mau Rujuk, Masayu Anastasia Bongkar Alasan Tetap Akur dengan Lembu
- 
            
              Ivan Gunawan Bahas Kunci Rahasia Rezeki Lancar: Jangan Pernah Nipu Orang
- 
            
              Masayu Anastasia Sungkan Didesak Rujuk dengan Lembu: Dia Merasa Diserang